[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Bengkulu Amankan 6 Pemuda Asik “Nyimeng” Pinggir Jalan

BENGKULU  –  Polres Bengkulu kembali mengamankan 6 pemuda-pemudi yang kedapatan melakukan penyalahgunaan narkotika. Keenam pelaku tersebut yakni Je (22), Pe (21), An (20), Fe (22) Yo (21) dan Ca (24) merupakan warga Kecamatan Ratu Agung, Kota bengkulu.

Kronologis Kejadian berawal pada hari minggu tanggal 28 Agustus 2022 sekira pukul 01.30 Wib, personil Satresnarkoba Polres Bengkulu mendapat informasi adanya pelaku penyalahgunaan narkoba. Dipimpin oleh Kasat Resnarkoba IPTU E.H Purba, SH, MH, Kemudian petugas melakukan penelusuran serta pendalaman terhadap para pelaku untuk membuktikan kebenaran informasi yang didapat. Setelah bukti dan kebenaran telah di dapatkan, lalu anggota melakukan penangkapan terhadap para pelaku.

“Saat di lakukan penangkapan terhadap para pelaku ditemukan 1 paket ganja dan 1 linting ganja,” terang Kabid Humas Polda Bengkulu Kombespol. Sudarno, S.Sos, MH

Para pelaku ditangkap saat sedang asyik menghisap ganja dipinggir jalan secara bersama-sama. Menurut penuturan para pelaku, merekan mendapatkan barang haram tersebut dengan cara patungan dan membeli melaui seseorang bernama BUDI yang sekarang ditetapkan sebagai Daftar Pencarian Orang.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Jelang WWF ke-10, Kabaharkam Polri Pimpin Rakor
Korlantas Polri: Pelat Khusus ZZ Tidak Kekebalan Aturan Ganjil-Genap di Jakarta
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Penukal Utara Gelar Jumat Curhat di Desa Kota Baru, Jalin Silaturahmi dan Dengarkan Keluhan Masyarakat
Kapolres Belu Hadiri Rapat Pleno Terbuka Penetapan Perolehan Kursi dan Calon Terpilih Anggota DPRD Belu Hasil Pemilu 2024
Kapolres Tarakan Buka Diskusi Terbuka dengan Warga: Bahas Kasus Viral dan Administratif
Jumat Curhat, Kapolres Malang Silaturahmi korban Tragedi Kanjuruhan
Dua Kali Setahun, Polres Mabar Laksanakan Tes Kesamaptaan Jasmani
Polres PALI Gelar Jumat Curhat di Desa Betung, Masyarakat Minta Peningkatan Penindakan Narkoba
Lihat Semua
WordPress Lightbox