[language-switcher]
Beranda  Berita

PKK Provinsi Sumatera Utara Awasi Lomba UP2K di Desa Perkampungan Hapesong

PKK Provinsi Sumatera Utara aktif dalam pengawasan Lomba Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K) di Desa Perkampungan Hapesong. Pada hari Rabu, tanggal 19 Juni 2024, pukul 09.30 WIB, kegiatan monitoring ini dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk Ketua Tim Monitoring PKK Provinsi Sumut, IBU BIDA SARI, dan ASPAN SOPIAN, serta Asisten II Kabupaten Tapanuli Selatan, JAJANG MAMAN, S.Pd.

Hadir pula perwakilan dari PKK Kabupaten Tapsel, Kadis Perdagangan Kabupaten Tapsel NOVITA SARI WAHYUNI, Kadis Perizinan Kabupaten Tapsel M.RIZAL, Camat Batangtoru MARA TINGGI SIREGAR, S.Ap. MM, serta perwakilan dari PTPN IV Kebon Hapesong dan PKS PTPN IV Hapesong.

Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kehadiran TNI/POLRI di tengah-tengah masyarakat dan menjalin koordinasi yang baik dengan Pemerintahan Kecamatan Batangtoru.

Lomba UP2K tingkat Provinsi Sumatera Utara tahun 2024 melibatkan satu desa dari setiap kabupaten di Sumatera Utara, dimana hal ini diharapkan dapat memotivasi PKK untuk mandiri.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terbilang aman dan kondusif, menunjukkan kolaborasi yang efektif antara berbagai pihak dalam memajukan program-program PKK untuk kesejahteraan masyarakat.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Hari Bhayangkara ke-78 Diharapkan Jadi Momentum Lebih Maksimal Melayani Masyarakat
Hari Bhayangkara ke-78, Ketua Umum PHDI: Semoga Polri Semakin Dicintai Rakyat
HUT Bhayangkara, Ketua Komisi III DPR RI Harap Polri Jadi Pelindung dan Pengayom yang Adil
Menko Marves Ucapkan HUT ke-78 Bhayangkara : Polri Presisi Pilar Penting Menuju Indonesia Emas 2045
Polri Gelar Pesta Rakyat Hari Bhayangkara di Monas Besok, Ada Isyana, Ari Lasso, GIGI Hingga NDX AKA
Jaksa Agung: Hari Bhayangkara ke-78, Sinergisitas Penegakan Hukum Semakin Kuat
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Irjen Pol Ahmad Luthfi Hadiri  event 2Tak Jeparadise Fest Vol.2 di Jepara
Hari Bhayangkara ke-78, Ketua Umum PHDI: Semoga Polri Semakin Dicintai Rakyat
HUT Bhayangkara, Ketua Komisi III DPR RI Harap Polri Jadi Pelindung dan Pengayom yang Adil
Amankan Di Duga Bandar, Sat Narkoba Polres Oku Temukan Narkotika Jenis Sabu, Ganja Dan Pil Ekstasi Logo Kepala Singa
Patroli Pengamanan Ditempat Ibadah Gereja Hari Minggu Oleh Satlantas Polres Oku Polda Sumsel
Patroli Gabungan Polres Oku Polda Antisipasi Tindak Kejahatan Dan Balapan Liar Seputaran Kota Baturaja
Lihat Semua
WordPress Lightbox