[language-switcher]
Beranda  Berita

Polisi Blusukan, Waka Polsek Majalengka Kota Sambangi Warga di Kelurahan Babakan Jawa

 

Majalengka, Waka Polsek Majalengka Kota, IPTU Joko Susanto, bersama Ps. Kanit Binmas Polsek Majalengka Kota, Aiptu Agus Subagja, melaksanakan kegiatan sambang dialogis dengan warga di wilayah Kelurahan Babakan Jawa, Kecamatan Majalengka, Kabupaten Majalengka pada Kamis (27/6/2024).

Kegiatan ini bertujuan untuk mendengarkan langsung aspirasi dan keluhan masyarakat serta mempererat hubungan antara kepolisian dan warga setempat. Ditempat terpisah, Kapolres Majalengka Polda Jabar, AKBP Indra Novianto, S.I.K., M.H., M.Si., CPHR, melalui Kapolsek Majalengka Kota, AKP Iwan Sutari, S.I.P., M.AP., menyatakan bahwa kegiatan sambang ini merupakan bagian dari upaya Polri untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

“Polisi blusukan ini adalah salah satu langkah kami untuk mendekatkan diri dengan masyarakat dan memahami kondisi di lapangan secara langsung. Kami berharap dengan adanya sambang dialogis ini, komunikasi antara polisi dan masyarakat dapat terjalin dengan baik,” ujar AKP Iwan Sutari.

Masyarakat Kelurahan Babakan Jawa menyambut baik kegiatan ini dan mengungkapkan harapan mereka agar kegiatan semacam ini terus berlanjut untuk menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman.

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polwan Dokter Forensik Sumy Hastry Purwanti Naik Pangkat Brigjen
Kapolri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 31 Pati Polri
Gelar Doa Bersama Lintas Agama Sambut HUT ke-78 Bhayangkara, Kapolri: Semoga Tugas Polri Diberi Kelancaran
Polri Gelar Doa Bersama Lintas Agama Jelang HUT Bhayangkara ke-78, Kapolri: Kita Berdoa untuk Polri dan Indonesia Emas 2045
Peringati HUT Bhayangkara ke-78, Polri Bagikan Bansos kepada Masyarakat
Korlantas Serahkan SIM D Untuk Disabilitas di Hari Bhayangkara ke 78
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Sambut HUT Bhayangkara ke 78, Polres Tebing Tinggi Doa Bersama Lintas Agama
Polres Tebing Tinggi Pengamanan Kepulangan Jamaah Haji Asal Kota Tebing Tinggi
Personil Polsek Amankan Pertunjukan Pentas Seni Jaranan di Desa Sendang
Harkamtibmas, Tiga Pilar Kecamatan Besuki Ngopi Bareng Dengan Paguyuban Pencak Silat
Antisipasi Balap Liar, Polsek Besuki Lakukan Patroli di Jalan Lintas Selatan
Polsek Kalangbret Lakukan Pengamanan Pengajian Rutinan Triwulan Jamaah Lajnah Wathonah Jatman
Lihat Semua
WordPress Lightbox