[language-switcher]
Beranda  Berita

Serentak Bersama Kapolri, Polresta Banjarmasin Ikut Tanam 1000 Pohon

BANJARMASIN- Ikut mendukung program pemerintah terhadap penghijuaan dan kelestarian lingkungan, Polresta Banjarmasin menggelar penanaman pohon.

“Hari ini kami secara serentak diseluruh jajaran Polresta Banjarmasin dan Polsek dengan total keseluruhan yang kita tanam sebanyak 1000 bibit pohon, ” ucap Kapolresta Banjarmasin, Kombes Pol. Sabana Atmojo, S.I.K., M.H. usai penanaman pohon di Taman Siring Teluk Kelayan, Kamis (27/06/2024).

 

t7

 

Adapun bibit pohon yang tanam jajaran Polresta Banjarmasin diantaranya Pohon Tabubuya Pink 200, Tabubuya Kuning 200. Pule 200. Pucuk Merah 200 dan Pohon Kayu Manis 200.

“Ini juga bagian dari rangkaian spesial untuk menyambut Hari Bhayangkara pada 1 Juli nanti, ” jelas Kapolresta Banjarmasin.

Sabana berharap penanaman ini dapat memperindah pemandangan dan bermanfaat buat masyarakat sekitar.

“Pohon ini akan membantu penyerapan air dan nantinya bermanfaat untuk anak dan cuci kita, ” tutup Kapolresta Banjarmasin.

Sebagai informasi agenda tersebut bersama dengan yang digelar serentak oleh bapak Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si.

t4 2

Dalam rangkain penaman turut dilaksanakan Deklarasi Pemilu Damai yang dipimpin oleh Ketua KPU Kota Banjarmasin Rusnailah yang diikuti tamu undangan dan masyarakat sekitar Taman Siring Teluk Kelayan, Kel. Kelayan Barat, kec. Banjarmasin Selatan.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Hari Bhayangkara ke-78 Diharapkan Jadi Momentum Lebih Maksimal Melayani Masyarakat
Hari Bhayangkara ke-78, Ketua Umum PHDI: Semoga Polri Semakin Dicintai Rakyat
HUT Bhayangkara, Ketua Komisi III DPR RI Harap Polri Jadi Pelindung dan Pengayom yang Adil
Menko Marves Ucapkan HUT ke-78 Bhayangkara : Polri Presisi Pilar Penting Menuju Indonesia Emas 2045
Polri Gelar Pesta Rakyat Hari Bhayangkara di Monas Besok, Ada Isyana, Ari Lasso, GIGI Hingga NDX AKA
Jaksa Agung: Hari Bhayangkara ke-78, Sinergisitas Penegakan Hukum Semakin Kuat
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Hari Bhayangkara ke-78, Ketua Umum PHDI: Semoga Polri Semakin Dicintai Rakyat
Irjen Pol Ahmad Luthfi; Pada Komunitas 2Tak Salam Satu Jalur Kebersamaan Guyup Rukun
HUT Bhayangkara, Ketua Komisi III DPR RI Harap Polri Jadi Pelindung dan Pengayom yang Adil
Irjen Pol Ahmad Luthfi dan Walikota Semarang Jalan Sehat Bersama Ribuan Warga Sampangan
Menko Marves Ucapkan HUT ke-78 Bhayangkara : Polri Presisi Pilar Penting Menuju Indonesia Emas 2045
Peringati HUT Bhayangkara ke-78, Irjen Pol Ahmad Luthfi gelar Bhayangkara Run 7,8K
Lihat Semua
WordPress Lightbox