[language-switcher]
Beranda  Berita

Hari Bhayangkara ke-78 Diharapkan Jadi Momentum Lebih Maksimal Melayani Masyarakat

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengucapkan selamat atas usia ke 78 institusi Polri yang jatuh pada 1 Juli mendatang. Dalam perayaan tahun ini, Hari Bhayangkara ke-78 mengusung tema Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas.

“Saya Bambang Soesatyo, Ketua MPR Republik Indonesia, mengucapkan Selamat Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024 yang mengambil tema Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas,” ujarnya, Minggu (30/6/24).

Ia berharap, ke depan Polri semakin melakukan penegakan hukum yang berkeadilan. Selain itu, diharapkan Polri tetap bisa menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas).

“Semoga Polri sebagai abdi utama bagi nusa dan bangsa dapat terus mengemban tugas-tugas kepolisian dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, serta menegakkan hukum, dan memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan yang maksimal kepada seluruh lapisan masyarakat. Selamat ulang tahun,” ungkapnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

15 Penerjun Payung Wanita TNI-Polri Meriahkan HUT Bhayangkara ke-78
Korlantas Polri Pamerkan Teknologi Digital Saat Puncak HUT Bhayangkara
HUT Bhayangkara ke-78, Kapolri Berkomitmen untuk Perbaikan Polri 
Polri Lakukan Bersih-bersih Usai Pesta Rakyat di Monas
Presiden Jokowi Anugerahkan Bintang Bhayangkara Nararya kepada Tiga Anggota Polri
Di HUT Bhayangkara, Kapolri Bersyukur Pemilu 2024 Berjalan Lancar, Siap Gelar Pilkada Serentak
Lihat Semua

HUMAS POLDA

15 Penerjun Payung Wanita TNI-Polri Meriahkan HUT Bhayangkara ke-78
Upacara Persemayaman Dan Pemakaman Purnawirawan Polri, Kabag Ops Polres Polman Sampaikan Ucapan Belasungkawa 
Kapolres Polman Hadiri Kunjungan Kerja Menteri Sosial Dan Penyaluran Bantuan Sosial 
Kapolres Karimun Pimpin 41 Personel Kenaikan Pangkat TMT Juli 2024
Kaposek Aralle Hadiri Kegiatan Perayaan Pekan Pengutusan Injil Klasis Salutambun, Serta Berikan Pengamanan Pada Jalannya Kegiatan
Polsek Kalukku Respon Cepat Datangi TKP Seorang Warga kesetrum Listrik Saat Pasang Kabel WiFi Hingga Meninggal Dunia
Lihat Semua
WordPress Lightbox