[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Batu Siap Menerima Curhatan Masyarakat Lewat Kegiatan Jumat Curhat

Kota Batu – Polres Batu terus meningkatkan hubungan sinergritas antara kepolisian dengan warga Kota Batu melalui program Apel Jumat Curhat. Kegiatan setiap minggu ini dilakukan secara door to door.

44fbb013 2ec3 485f 87d6 0751213cfcad
Pada Jumat (5/7/2024) ini Polres Batu menggelar kegiatan Apel Jumat Curhat di Kelurahan Ngaglik, Kota Batu. Acara ini dihadiri langsung oleh Wakapolres Batu Kompol Jeni Al Jauza dan Pejabtan utama polres batu.

jeni menyampaikan bahwa melalui kegiatan ini diharapkan anggota Polres Batu dapat lebih dekat dengan warga, sehingga dapat menerima masukan dan saran yang positif untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang sudah kondusif selama ini.

cd265a7f ad3b 4c0b adba 2e531f1cf52c

Apel Jumat Curhat tersebut merupakan kegiatan rutin yang diadakan oleh Kepolisian Republik Indonesia untuk memperkuat komunikasi dan sinergi antara anggota Kepolisian dengan masyarakat.

Door to door merupakan program yang diinisiasi Kapolres Batu agar seluruh anggotanya mendatangi rumah-rumah warga untuk menerima curhatan, masukan, saran, dan kritik mengenai berbagai hal yang terjadi di sekitar wilayah hukum Polres Batu.

d555ee8b 53a4 4954 ab75 fa1d196b1999

jeni berharap agar kegiatan ini dapat terus dilanjutkan guna memperkuat tali silaturahmi dengan seluruh lapisan masyarakat, serta lebih bersinergi untuk menjaga dan meningkatkan situasi Kamtibmas agar semakin kondusif di wilayah hukum Polres Batu.

c0d700bf efc6 475d a643 2017497d8d18

“Saya berharap agar kegiatan Apel Jum’at Curhat yang dilanjutkan dengan kegiatan door to door ini bisa terus berlanjut, agar Polri dengan warga Kota Batu khususnya bisa semakin dekat, sehingga kita bisa bersama-sama dalam menjaga dan meningkatkan Harkamtibmas di wilayah hukum Polres Batu agar lebih kondusif lagi,” pesan jeni, Jumat (5/7).

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Sepatu Koyak Antar Ayat Suci Jadi Anggota Polri
Korpolairud Raih 12 Medali Emas di Kejuaraan Karate Piala Presiden 2024
Jamaah Islamiyah Deklarasi Bubar, Upaya Deradikalisasi Densus 88 Polri Diapresiasi
Wakapolri Bersama Squad Nusantara Bagikan 5.000 Sembako ke Warga
Polri Berhasil Tangkap KKB Basoka Lawiya di Nabire, Berikut Catatan Kriminalnya
Wadankorbrimob Polri Hadiri Perayaan Pesta Nama Gereja Santo Thomas
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Beramal Bekal Akhirat, Personel Polres Jepara Sisihkan Rezeki Melalui Program ‘Senin Beramal’
Yuk, Intip Momen Kegiatan Taruna Akpol Saat Latja di Polres Jepara
Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif, Personel Polsek Rowosari Laksanakan Patroli Dialogis
Bhabinkamtibmas Desa Hegarmanah Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Gelar Door To Door System untuk Tingkatkan Keamanan Lingkungan
Tingkatkan Patroli Dialogis, Polresta Bulungan Terus Wujudkan Kamtibmas yang Aman dan Kondusif
Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox