[language-switcher]
Beranda  Berita

Ini Imbauan Polisi di Kecamatan Bulakamba Untuk Pengendara Yang parkir Sembarangan

Brebes – Mencegah aksi pencurian di malam hari, jajaran Polsek Bulakamba terus melakukan upaya preventif dengan melakukan patroli

Hal tersebut untuk menekan angka kejahatan khususnya  terkait dengan pencurian kendaraan bermotor di wilayah kecamatan bulakamba, Brebes Jawa tengah.

Seperti yang dilakukan Polsek Bulakamba, Rabu dinihari (19/01) untuk menggelar patroli Yellow Paper ke pemukiman masyarakat yang ada di desa banjaratma dan sekitarnya.

 

Deijelaskan Kapolsek Bulakamba AKP Pardi S,H mengatakan Yellow Paper Patrol ini menyasar Kendaraan masyarakat yang di parkir tidak sesuai dengan ketentuan.

“Hal itu dilakukan untuk mengantisipasi makin maraknya pencurian kendaraan bermotor di wilayah hukum Polsek Bulakamba.

 

Lebih lanjut AKP Pardi S,H menjelaskan akan menerjunkan personil piket Kanit Sabhara Polsek Bulakamba Polres Brebes Aiptu Supandi untuk melakukan patroli ke sejumlah pemukiman warga.

“kita jaga situasi dan kondusifitas di kecamatan bulakamba, antisipasi curanmor, pencurian ternak dan gangguan kamtibmas,”imbuh Pardi.

Ia menambahkan, untuk kendaraan yang parkir kendaraan taka ada pengemudinya akan diberikan stiker yang berisikan imbauan agar selalu memarkirkan ke tempat yang aman.

“Untuk yang ada supirnya kita berikan pesan kamtibmas,”ujarnya.

 

pihaknya juga tak lupa untuk mengimbau kepada masyarakat yang ditemui agar mengaktifkan kembali Pos Kamling/ Pos Ronda untuk meminimalisir tindak kejahatan khususnya di malam hari.(hms)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Uskup Agung Jakarta Apresiasi Polri Berhasil Tingkatkan Kepuasan Masyarakat saat Mudik Lebaran
Ada Penyelenggaraan WWF ke-10, Pelaku UMKM di Bali 'Kecipratan' Dampak Positifnya
Korban Pesawat Latih Jatuh di BSD Meninggal, RS Polri: Karena Benturan
Kapolri: Selamat Harkitnas, Eratkan Persaudaraan Menuju Indonesia Emas 2045
Polri Gelar Upacara Hari Kebangkitan Nasional Ke-116
Polri Amankan Opening Ceremony WWF Ke-10 di Bali Hari Ini
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Unit Lantas Polsek Soreang Pengaturan Lalu lintas pagi hari, Wujud nyata Polisi Hadir di tengah masyarakat
Sejarah Harkitnas, Kapolres Simalungun Sampaikan Perjuangan Boedi Oetomo
Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat,Personil Lantas Polsek Banjaran Rutin Laksanakan Gatur Lalin
Layani Masyarakat,Personil Samapta Polsek Banjaran Laksanakan Gatur Lalin Pagi
Jaga Kelancaran Aktivitas Warga, Unit Lantas Polsek Pangalengan Gatur Lalu Lintas
Kapolres Simalungun Pimpin Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke-116
Lihat Semua
WordPress Lightbox