[language-switcher]
Beranda  Berita

Patroli Polsek Nuhon Imbau Masyarakat Patuhi Prokes dan Sukseskan Vaksinasi Covid-19

Humas.polri.go.id, Polda Sulteng, Polres Banggai, Polsek Nuhon – Kapolsek Nuhon AKP Jolly R. Lengkong SH, bersama anggotanya terua memberikan edukasi dan sosialisasi terkait protokol kesehatan(prokes) kepada masyarakat, khususnya personel Bahabinkamtibmas.

“Kegiatan seperti ini selalu diakukan sebagai upaya mengedukasi dan mengingatkan warga betapa pentingnya menerapkan protokol kesehatan,” kata Kapolsek Nuhon saat dikonfirmasi awak media, Sabtu (12/1/2022).

Sebab, AKP Jolly R Lengkong meyakini, dengan seringnya melaksanakan kegiatan sosialisasi kepada masyarakat akan pentingnya disiplin menerapkan prokes dapat memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

“Kita yakini akan akan dapat memutus mata rantai penyebaran virus ini,” sebut Jolly R. Lengkong.

Olehnya itu, Kapolsek mengajak seluruh masyarakat agar selalu menerapkan protokol kesehatan dalam kehidupan sehari-hari terutama ketika berada di luar rumah.

“Khsusnya penggunaan masker. Mari bersama-sama kita putus mata rantai Covid-19,” imbau Kapolsek.

Selain itu, tambah Kapolsek, pihaknya juga aktif mensosialisasikan program vaksinasi kepada masyarakat sebagai penanggulangan penyebaran Covid-19 dan mempercepat terciptanya kekebalan kelompok.

“Kegiatan seperti ini selalu kita lakukan setiap harinya dalam setiap kesempatan baik patroli maupun sambang dan penyuluhan kamtibmas,” tutup perwira pangkat tiga balak ini.*Humas Polres Banggai

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Tulungagung Kota Melakukan Pengamanan Kompetensi Tari di GOR Lembupeteng
Dalam Mengantisipasi Kegiatan Balap Liar, Polsek Besuki Patroli di Jalan Lintas Selatan
Sambang Dialogis Bhabinkamtibmas Polsek Batang Tarang, Warga Diajak Waspada Terhadap Isu Hoaks dan Tetap Jaga Kamtibmas
Briptu O.M. Sutumorang Ajak Warga Ciptakan Lingkungan Nyaman dan Kondusif
Polsek Sekayam Gelar Patroli Jarak Jauh dan Pengecekan Tapal Batas Indonesia-Malaysia
Polsek Sekayam Intensifkan Patroli Siang Antisipasi Tindak Kejahatan
Lihat Semua
WordPress Lightbox