[language-switcher]
Beranda  Berita

SAT LANTAS POLRES SERUYAN MEMBANTU ANAK SEKOLAH MENYEBRANG JALAN

Personel Satlantas Polres Seruyan rutin setiap pagi atur lalu lintas dan bantu anak sekolah menyebrang jalan Berikan pelayanan prima, Anggota Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Seruyan melakukan pengaturan arus lalu lintas sekaligus membantu menyeberangkan anak-anak sekolah yang akan berangkat ke Sekolah untuk mengikuti proses belajar mengajar, Senin (24/01/2022) pagi.

Dalam kegiatan pengaturan lalu lintas yang dilaksanakan oleh Personil Sat Lantas Polres Seruyan menempati lokasi rawan laka lantas (Blackspot) serta di lokasi simpang empat dan ada beberapa tempat pengaturan yang sengaja di ploting di depan sekolah yang bersinggungan langsung dengan jalan raya, tujuannya tidak lain untuk membantu Anak Sekolah menyeberang jalan guna menuju ke Sekolahnya.

Kapolres Seruyan AKBP Bayu Wicaksono, S.H., S.I.K., M.Si melalui Kasat Lantas IPTU Moch. Romadhon, S.H mengatakan, “Kegiatan ini diharapkan memberikan rasa aman dan nyaman, terutama untuk menjaga keselamatan pengguna jalan yang lain baik yang menggunakan kendaraan maupun mereka (anak-anak sekolah) yang ingin menyeberang jalan,” tuturnya.

“Selain membantu menyeberangkan para siswa, Anggota Satlantas Polres Seruyan yang bertugas dilapangan juga memberikan pengetahuan kepada para siswa terkait bahaya tawaran atau ajakan orang yang tidak dikenalnya dalam memberikan tumpangan, untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan. Serta memberikan pendidikan edukasi keselamatan, bagaimana cara menyeberang jalan apabila petugas tidak ada dilokasi dan memastikan jalan tersebut aman saat menyeberang,” tuntasnya. (f44)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Beberkan Langkah Kesiapan dalam World Water Forum di Bali
Polri Siap Mengawal Kepala Negara dan Delegasi Pada KTT World Water Forum di Bali
Pengamanan Pemilu Lancar, Polri Pantau Berita Bohong di Medsos
Polisi: Serangan KKB ke Polsek Homeyo Tewaskan 1 Warga Sipil
Polri Catat Penurunan Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas di Akhir Pekan
Kapolri Ikut Nobar Timnas Indonesia U-23 vs Uzbekistan Bersama Presiden di Istana
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Jelang Laga Indonesia vs Uzbekistan, Polda Kaltim Fasilitasi Nonton Bareng
Polres Kutai Barat Melakukan Patroli Dan Pengamanan di Sejumlah SPBU dan APMS
Cegah Narkoba Masuk Melalui Perairan, Sat Polairud Polres Tanjung Balai Periksa Kapal Yang Memasuki Perairan Tanjung Balai
Polres Tanjung Balai Hadiri Acara Halal Bihalal Ajak Jamaah Jaga Kesatuan dan Kerukunan
Satlantas Polres Madiun Kota Sosialisasikan Tertib Berlalu Lintas kepada Siswa
Polrestabes Semarang Kerahkan 1300 Personel Amankan Demonstrasi Hari Buruh (May Day)
Lihat Semua
WordPress Lightbox