[language-switcher]
Beranda  Berita

Sosialisasi Pungli, Bripka Windradi Ajak Masyarakat Jauhi Perbuatan Pungli

Polda Kalteng  – Polres Murung Raya – Bhabinkamtibmas Polsek Tanah Siang jajaran Polres Murung Raya (Mura) Polda Kalteng, melaksanakan sosialisasi berupa penyuluhan secara langsung tentang Saber Pungli kepada masyarakat Kelurahan Saripoi Kec.Tanah Siang, Kab. Murung Raya, Jumat (28/1/2022) pukul 09.00 WIB.

 

Kapolsek Tanah Siang Ipda R. Simanjuntak melalui Bripka Windradi menyampaikan maksud dan tujuan sosialisasi ini agar masyarakat mengetahui adanya terbentuknya Satgas Saber Pungli Kab. Murung Raya serta mengingatkan kepada masyarakat dapat memahami bahwa pungutan liar tidak dibenarkan, dan ada sanksi hukum bagi yg memberi maupun bagi yang menerima.

 

“Diharapkan kedepan masyarakat Kelurahan Saripoi tidak ada melakukan pungutan liar dan bisa bersama-sama mencegah kegiatan pungli, jika ditemukan maka akan diproses sesuai hukum yang berlaku,” tegas Bripka Windradi.

 

Ia menambahkan pengawasan dapat dilakukan oleh semua lapisan masyarakat dan dapat melaporkan kepada Satgas saber pungli apabila ada menemukan tindakan pungli. (van)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Gagalkan Penyelunduan 91 Ribu Benih Lobster ke Luar Negeri
Resimen Laksmana Satya Prakasha SIP 53 Ikuti Gladi Wirottama
Kapolri Beri Penghargaan Casis Bintara Jari Putus Dibegal Masuk Bintara Polri
Polri Paparkan Kesiapan Pengamanan dalam Rakor Panitia Nasional WWF
Mabes Polri Pantau Penyaluran Pupuk Subsidi di Lombok Timur dan Lombok Barat Agar Tidak Ada Penyelewengan
Akpol Ditunjuk Jadi Tuan Rumah Rapat Lembaga Diklat Polisi Festival Taruna Se-asia 2025
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Parlilitan Melaksanakan Patroli di Wilkum Polsek Parlilitan
Operasi Pekat Salawaku 2024: Satgas Gakkum Razia Penginapan di Kota Ambon
Hadir Untuk Masyarakat, Ditlantas Polda Sulbar Terus Berikan Pelayanan Terbaik
Babinkamtibmas Jajaran  Polresta Balikpapan sampaikan Mitigasi Kamtibmas menjelang Pemilukada Kota Balikpapan yang Kondusif
Pencuri Burung Diamankan Polisi, Nyaris Bawa Kabur Murai Batu Milik Warga Masaran Sragen
Warga Rawang Besar Diduga Bunuh Diri dengan Racun, Polsek Sp. Padang Lakukan Penyelidikan
Lihat Semua
WordPress Lightbox