[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolresta : 17 Pelaku Tambang Ilegal Masih Status Saksi

Polresta Jayapura Kota – Satuan Reserse kriminal Polresta Jayapura Kota hingga kini masih terus mendalami penambangan Ilegal di kawasan Buper Waena, Kota Jayapura.

“Kami masih dalami terkait penambangan ilegal. Kasus ini sudah masuk dalam sidik oleh anggota reskrim,” ungkap Kapolresta Jayapura Kota AKBP Gustav R. Urbinas, SH.,S.IK.,M.Pd ketika dikonfirmasi usai Ziarah Makan Pahlawan dalam rangka HUT Bhayangkara Ke-74, Senin (29/6) pagi.

Kata Kapolresta, perihal 17 orang yang diamankan di lokasi tambang hingga saat ini masih berstatus sebagai saksi dan telah dipulangkan usai diminta keterangan.

“Nanti kami lakukan pemeriksaan lanjutan terhadap penanggung jawab dari penambangan itu dan juga kami akan minta keterangan ahli dari dinas terkait seperti Dinas Pertambangan dan Dinas Lingkungan Hidup”terangnya.

Untuk dugaan penambang ini sudah beroperasi sejak awal tahun, namun pihaknya akan melakukan penyilidikan lebih lanjut.

Saya bersama anggota pernah lakukan upaya untuk memberhentikan aktivitas penambangan ilegal itu pada bulan Apri lalu.

“Pernah kita lakukan upaya penggerebekan namun terduga pelaku berhasil melarikan diri, dan kali ini kami berhasil tangkap,” tegasnya.

Disinggung informasi adanya backup dari oknum aparat, kata AKBP Gustav belum bisa memberikan keterangan, mengingat itu rana dari Bid Propam Polda Papua.

“Saya hanya melakukan penindakan terhadap tindakan yang dilakukan oleh warga masyarakat,” Pungkas Kapolresta Jayapura Kota. (*)

Penulis : Andi

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

PP Persis Apresiasi Kapolri Beri Penghargaan Casis Bintara Korban Begal
Begini Kerja Satgas Walrolakir Amankan Kepala Negara hingga Delegasi WWF ke-10 di Bali
Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis
Ditpolairud Polda Bali Siagakan Dua Kapal dan Tiga Helikopter Amankan KTT WWF
Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Berau Amankan Kegiatan PDKT di Skadron-13/ABY Puspenerbad Berau
Polsek Pulau Derawan Amankan Kunjungan Ketua Kontingen Kaltim dan KONI Kaltim PON XXI Aceh-Sumut 2024
136 Personil Siap Amankan Kegiatan Pernikahan Puteri Gubernur Jambi.
Bentuk Kepedulian, Bhabinkamtibmas Loktuan bantu evakuasi pohon tumbang yang menimpa rumah warga binaan
Batalyon Wicaksana Laghawa Alumni Akpol 2002 Peduli Bencana
Program Minggu Kasih Polsek Juntinyuat, Sinergi Antara Kepolisian, TNI dan Masyarakat
Lihat Semua
WordPress Lightbox