[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Kepulauan Anambas Lakukan Sosialisasi Aplikasi Profil Klinis Psikologi (PKP) E-Mental kepada Personil

sosialisasi aplikasi pkp

ANAMBAS – Polres Kepulauan Anambas lakukan kegiatan Sosialisasi aplikasi Profil Klinis Psikologi (PKP) E- Mental kepada Personil Polres Kepulauan Anambas di Rupatama Polres Kepulaun Anambas, Pasir Peti Kecamatan Siantan, Kabupaten Kepulauan Anambas, Selasa (07/07/2020) pagi.

Kegiatan Sosialisasi Aplikasi Profil Klinis Psikologi ini dipimpin oleh Kabagsumda Polres Kepulauan Anambas Kompol Darmawan, S.H., dihadiri oleh para Kaurmintu dan operator Bagian/Satuan Fungsi Polres Kepulauan Anambas, serta para Kasium dan operator Polsek jajaran Polres Kepulauan Anambas.

sosialisasi aplikasi pkp1

Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Kabagsumda Polres Kep. Anambas di Rupatama Polres Kep. Anambas dan kemudian penyampaian paparan tentang bagaimana tata cara pengisian Aplikasi Profil Klinis Psikologi (PKP) E-Mental yang disampaikan oleh Bamin Bagsumda Polres Kep. Anambas Bripda M. Ridwan.

“Pengisian Aplikasi Profil Klinis Psikologi (PKP) E-Mental ini dilaksanakan agar mengetahui kesehatan mental dari setiap personil Polres Kepulauan Anambas dan menjadi salah satu persyaratan untuk nikah dan syarat kenaikan pangkat di dalam institusi Polri,” ujar Kompol Darmawan, SH.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Survei KedaiKOPI: Mayoritas Masyarakat Puas Rekayasa Lalu Lintas yang Dilakukan Polri saat Arus Mudik
Kapolri Hadiri Halal Bihalal PBNU
Kapolri Hadiri Halal Bihalal PBNU
Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23
Karo PID Divhumas Polri Ajak Fans Rhoma Irama Jaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa Jelang Pilkada
Kepala Biro PID Divhumas Polri Hadiri Halal Bihalal dan Resepsi Milad Ke-11 Fans Rhoma Irama
Jelang KTT WWF di Bali, Korlantas Polri Survey Pengamanan dan Pengawalan di Beberapa Venue Kunjungan Delegasi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Wakapolda Sumut Berikan Bantuan Sajadah untuk Masjid Al Ikhlas di Padangsidimpuan
Kapolres Padangsidimpuan Beri Semangat Naura dan Ridho untuk Berlaga di FTBI Nasional
Bhabinkamtibmas Polsek Batunadua Gelar Sambang Desa dan Dialogis untuk Ciptakan Kamtibmas Kondusif
Sambangi Toko Masyarakat, Kasat Binmas Polres Banyuasin Sampaikan Pentingnya Mengaktifkan Sat Kamling
Polsek Hutaimbaru Gelar Pengamanan dan Patroli di Desa Labuhan Rasoki dan Desa Tarutung Baru
Polsek Hutaimbaru Gelar Patroli Malam untuk Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman Masyarakat
Lihat Semua
WordPress Lightbox