[language-switcher]
Beranda  Berita

Carito Lapau Polsek BAB Tapan Akan Tindak Penjual Miras dan Karhutla Untuk Reduksi Gangguan Kamtibmas

Program ‘Jumat Curhat’ yang digagas Mabes Polri ini diperuntukkan bagi Polda,Polres,hingga Polsek, supaya kepolisian menerima curhatan masyarakat terkait tugas anggota di lapangan termasuk memberi saran dan masukan atas hal-hal yang dirasakan masyarakat.

Polsek BAB Tapan menggelar Jum’at Curhat Carito Lapau Polsek BAB Tapan Bersama Toga, Toda dan Tomas. Jum’at 26 Mei 2023 pukul 14.00 Wib bertempat di sebuah warung Kopi Sdri. Nora di Kampung Pasar Bukit Tapan Ken. Pasar Tapan Kec. BAB Tapan Kab. Pessel.

Kapolsek BAB Tapan IPTU Aldius, SH dan Waka Polsek IPTU Syaharuddin beserta, Kanit Binmas Aiptu Doni Feriyanto Kanit Samapta Aiptu Nofrizal Indra, Kanit Propam Aipda Sepriandi, Kanit Lantas Aipda Tri Hatmanto dan Bhabinkamtibmas Bripka Hekki Darma melakukan Jum’at Curhat Polsek BAB Tapan Bersama Toga, Toda dan Tomas serta Ketua pemuda.

Yang mana dalam kegiatan tersebut terjadi interaksi dan dialog antara Masyarakat dan Anggota Polri, dan masyarakat yang hadir menyampaikan harapan untuk Polsek BAB Tapan dapat membantu melakukan Tindakan diantaranya.

Peneguran dan penindakan kenakalan remaja seperti Penjualan minuman jenis Tuak dan Pengawasan penjualan Obat Batuk Merk Samcodine.

Penindakan terhadap remaja yang menggunakan Sepeda Motor yang memakai Kenalpot Brong / Racing dan Balap liar pada malam hari.

Selain itu Kapolsek BAB Tapan, juga menghimbau kepada Masyarakat agar tidak melakukan Pembakaran Hutan serta pembersihan lahan Perkebunan / Pertanian dengan cara di bakar, karna dapat menyebabkan Polusi Udara dan Kebakaran Hutan dan Lahan, karna dapat di tuntut Hukuman Pidana dan Denda.

Adapun kegiatan tersebut dilakukan dengan tujuan untuk menjalin silaturahim dan kedekatan antara Pihak Kepolisian khususnya Polsek BAB Tapan dengan Masyarakat.

Dan untuk dapat mendengarkan dan mengetahui Keluhan atau Permasalahan – permasalahan yang terjadi ditengah tengah Lingkungan masyarakat, sehingga dapat saling bekerja sama dan membantu Tugas Kepolisian untuk mewujudkan Situasi Kamtibmas yang Kondusif di tengah tengah Masyarakat.

Dalam waktu dekat kami lakukan Patroli lebih sering agar bisa mereduksi potensi gangguan kamtibmas tersebut. Pungkas Kapolsek.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polisi Ringkus Pengedar Sabu di Kediri
Polisi Ringkus Pengedar Sabu di Kediri
Mengantisipasi gangguan kamtibmas, Polsek Cambai Polres Prabumulih melaksanakan giat KRYD dan giat Patroli hunting
Sat Lantas Polres Prabumulih melalui unit Turjawali secara intensif melaksanakan patroli sore
Polisi Kediri Gerebek Arena Sabung Ayam Diduga Sebagai Perjudian
Bhabinkamtibmas Kelurahan Cambai sambang dan sosialisasi, edukasi kepada warga tentang situasi kamtibma
Bhabinkamtibmas Kel Tanjung Rambang menyambangi penjual buah di pinggir Jalan Raya Baturaja
Lihat Semua
WordPress Lightbox