[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Rejang Lebong Amankan Warga Miliki 28 Paket Diduga Sabu

REJANG LEBONG – Berbekal informasi tentang adanya aktivitas warga yang diduga sebagai pengedar narkoba, Tim Kepolisian dari Sat Reserse Narkoba Polres Rejang Lebong Polda Bengkulu tadi malam Kamis (27/05) langsung melakukan tindakan penyelidikan kepolisian.

Tak butuh waktu lama, tim yang dipimpin langsung Kasat Res Narkoba Polres Rejang Lebong Polda Bengkulu IPTU Susilo, SH, MH, berhasil mengamankan seorang Pria Warga Kelurahan Beringin Tiga Kecamatan Sindang Kelingi atas nama Candra alias Can (25).

Dari kegiatan ini, tim juga berhasil mengamankan sejumlah barang bukti diantaranya  28 Paket berisikan kristal bening di duga Narkotika Golongan I dalam bentuk bukan tanaman jenis sabu yang di bungkus plastik bening dan uang tunai sejumlah Rp.700.000 (tujuh ratus ribu rupiah) tegasnya saat dikonfirmasi awak media pagi hari ini Jumat (28/05).

Untuk kepentingan penyidikan, terduga pelaku beserta barang bukti telah diamankan dan dilakukan pemeriksaan sebagaimana dimaksud Tindak Pidana Setiap orang Tanpa hak atau melawan hukum memiliki, menyimpan, menguasai Narkotika Golongan I bukan tanaman jenis Sabu- sabu sebagaimana yang di maksud dalam Pasal 112  Ayat ( 1 ) UU RI No 35 Tahun 2009 tentang Narkotika pungkasnya mengakhiri.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Patroli Malam Personil Polsek Medan Barat layani/bantu masyarakat mobile ke jalan raya dan pemukiman Antisipasi 3C, Balap-Liar, Tawuran dan Kejahatan Jalanan di Wilkumnya
Patroli Presisi/Blue Light Piket Fungsi Polsek Medan Barat di Pimpin pawasnya layani masyarakat berikan teguran humanis dan mobile objek rawan antisipasi 3C, Kejahatan Jalanan dan Geng-Motor di Wilayah Hukumnya
Wakapolda Kalbar Pimpin Tactical Wall Game, Susun Strategi Pengamanan Pekan Gawai Dayak Ke-XXXVIII Tahun 2024
Mobil Pick Up Tabrak Sepeda Motor Dari Belakang 1 Orang Tewas.
Bhabinkamtibmas Polsek Batang Tarang Ajak Warga Aktif Jaga Keamanan Lingkungan
Polsek Dolok Merawan Patroli Gabungan Minimalisir Kejahatan di Malam Minggu
Lihat Semua
WordPress Lightbox