[language-switcher]
Beranda  Berita

Giat Harkamtibmas ,Polsek Kapuas Tengah Patroli Di Pasar Harian

Polres Kapuas, Polda Kalteng – Personil kepolisan dari Polsek Kapuas Tengah, Polres Kapuas, Polda Kalteng melaksanakan giat monitoring harga kebutuhan bahan pokok di Pasar tradisional masyarakat Ds. Pujon Kec. Kapuas Tengah, Kab. Kapuas, Kamis (17/06/2021) Siang.

Giat monitoring harga kebutuhan pokok ini dilaksanakan oleh Kapolsek Kapuas Tengah Akp Ahmad Supian, S.Sos, melalui personil Polsek Kapuas Tengah Aipda M. Izuddin dan Aipda Fordiansyah

Dari hasil pantauan diketahui harga bahan pokok di pasar tradisional Ds. Pujon hingga saat ini stabil dan stok dalam keadaan aman seperti biasa.

“Kegiatan monitoring harga pasar tradisional ini merupakan tindak lanjut kita dalam memasuki adaptasi baru mengingat kita masih dalam pandemi Covid-19,” tambah Izuddin.

Tidak lupa personel Polsek Kapuas Tengah mengimbau untuk penjual maupun pembeli tetap mengutamakan protokol kesehatan dengan menggunakan masker dan menjaga jarak.(cun)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Berau Ungkap Kasus Narkotika Jenis Sabu di Kelurahan Gunung Tabur
Polres Paser Amankan CFD Jalur Dua Jalan Jenderal Sudirman Tanah Grogot.
3 Event Olahraga Ini Warnai Rangkaian Hari Bhayangkara Ke 78 Tahun 2024 Di Polda Babel
Libur Akhir Pekan Sat Lantas Polres Paser Tingkatkan Patroli Blue Light Guna  Cegah Balap Liar
Polres Paser Gelar Apel Ton  Siaga Guna Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Hari Libur.
Menparekraf Ajak Komunitas Bali Ikut Sukseskan Pelaksanaan World Water Forum ke-10
Lihat Semua
WordPress Lightbox