[language-switcher]
Beranda  Berita

Melalui Spanduk Polsek Kapuas Hilir Terus Lakukan Pencegahan Covid-19

Polres Kapuas, Polda Kalteng – Polsek Kapuas Hilir, Polres Kapuas, Polda Kalteng tidak henti untuk memberikan imbauan kamtibmas dalam rangka mencegah peredaran Corona Virus Disease (Covid-19). Seperti yang saat ini sedang dilaksanakan. Jumat (18/6/2021) pukul 09.30 WIB.

Secara mobiling, anggota memberikan imbauan kepada masyarakat bahaya Virus Covid-19 serta pentingnya menjaga jarak, mencuci tangan dan memakai masker.

Melalui Kapolsek Kapuas Hilir Akp Volvy Apriana,S.Pd., M.A., mengatakan,” Kegiatan ini bertujuan untuk membantu pemerintah dalam mencegah peredaran Virus Covid-19,” ungkap Kapolsek.

Dalam hal ini pihaknya telah menginstrusikan kepada seluruh personil Polsek untuk menyampaikan imbauan cegah Covid-19 kepada masyarakat dengan berkeliling.

“Kami Polri akan melakukan sosialisasi ini secara terus menerus agar mengena ke masyarakat. Saat ini kan kita tidak bisa mengumpulkan masyarakat. Makanya solusinya adalah berkeliling,” tambah Kapolsek.

Kapolsek juga mengimbau kepada masyarakat untuk membiasakan diri untuk melaksanakan pola hidup sehat, seperti konsumsi makanan sesuai kebutuhan, olah raga, dan istirahat cukup serta memelihara lingkungan yang bersih. (Cun)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Siapkan 10 Satgas Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali
Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Polri Sebut Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas Menurun Saat May Day
Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Pacet Melaksanakan Patroli Harkamtibmas Bersama Warga Desa Warugunung
Anggota Polsek Mojoanyar, PAM Giat Bimbingan Manasik Haji
Patroli 14.02 Polsek Kutorejo laksanakan Sambang Dan Cooling System harkamtibmas di Desa Kutorejo
KAPOLSEK JATIREJO SILAHTURAHMI KE PONPES BIDAYATUL HIDAYAH SEKALIGUS MELAKUKAN RAKOR RENCANA PELAKSANAAN MUHIBUS SHOLAWAT PERNIKAHAN PENGURUS PONDOK
Cangkruk Bareng Warga, Unit Samapta Polsek Mojosari Himbau Warga Jaga Kondusifitas Wilayah Sekaligus Patroli Kamtibmas
SAMBANG DESA BINAAN PERKUAT SISKAMLING
SAMBANG DESA BINAAN PERKUAT SISKAMLING
Lihat Semua
WordPress Lightbox