[language-switcher]
Beranda  Berita

Kegiatan Pembagian Takjil oleh Polsek Kikim Barat Polres Lahat

Kegiatan Pembagian Takjil oleh Polsek Kikim Barat Polres Lahat

A. Pada hari Kamis tanggal 21 Maret 2024 jam 17.00 wib bertempat di depan Mapolsek Kikim Barat Desa Saung Naga Kec. Kikim Barat Kab. Lahat dilaksanakan kegiatan Pembagian Takjil kepada masyarakat oleh Polsek Kikim Barat.

B. Kegiatan pembagian Takjil dipimpin langsung oleh Kapolsek Kikim Barat, IPTU MUH.ARAFAH, S.H dan Ibu Ketua Ranting Bhayangkari Polsek Kikim Barat, Ny. NOVA ARAFAH diikuti oleh para Kanit, Ka SPK dan Personil Kikim Barat beserta Bhayangkari Polsek Kikim Barat.

C. Pembagian Takjil diberikan kepada masyarakat pengendara yang melintas dan masyarakat sekitar,
Kegiatan pembagian takjil dilaksanakan untuk saling
berbagi kepada sesama yang sedang menjalankan ibadah Puasa.

D. Kegiatan selesai jam 17.50 wib dan selama kegiatan berlangsung situasi aman dan kondusif.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Jelang Idul Adha, Tim Satgas Pangan Polri Lakukan Monitoring di Sumsel
Polri Ungkap DPO Kasus Pembunuhan Vina Cirebon Jadi 1
SIM C1 Resmi Berlaku di Indonesia, Segini Biaya dan Persyaratan Pembuatannya
Penghapusan 2 DPO di Kasus Vina, Polri: Bukti Belum Cukup
Polri: Perpanjangan Usia Pensiun Menambah Pengabdian dan Memotivasi Bekerja Lebih Baik
Kadivhumas Polri Tegaskan Kepolisian dan Kejaksaan Agung Baik-Baik Saja
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolrestabes Palembang Himbau Waspada Menghadapi Cuaca Ekstrem
Backbone Polsek Mojoroto Patroli Harkamtibmas untuk Mengantisipasi 3-C
Kasat Resnarkoba Dan Beberapa Kapolsek Jajaran Polres Purworejo Diganti
Ngopi Santai Ketua PPK Bersama Polsek Belitang ll
Patroli KRYD Malam Meningkatkan Keamanan di Wilayah Kiarapedes
Bhabinkamtibmas Setonopande Pantau Penyaluran Bantuan PMT Kepada Balita
Lihat Semua
WordPress Lightbox