[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Diwek Berikan Masyarakat Watugaluh Himbauan Kamtibmas

Polres Jombang Polda Jatim – Unit Patroli Polsek Diwek Polres Jombang Polda Jatim melaksanakan patroli dan menemui warga di Desa Watugaluh Kecamatan Diwek Kab. Jombang, Selasa (26/03/2024).

Saat patroli melintas Desa Watugaluh Kec. Diwek Kab. Jombang, petugas patroli melakukan dialogis dan memberikan imbauan kamtibmas kepada warga sekitaran Desa Watugaluh Kecamatan Diwek Kab. Jombang.

Dalam kesempatan tersebut petugas patroli mengimbau agar warga selalu memperhatikan kelaikan kendaraan dan mengutamakan keselamatan diri sendiri berikut penumpang dan juga taklupa agar selalu mematuhi aturan yang berlaku dijalan raya apabila sedang berkendara.

Petugas patroli juga menyampaikan kepada seluruh masyarakat agar tetap waspada untuk mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas di lingkungan masyarakat.

Kapolres Jombang Polda Jatim AKBP Eko Bagus Riyadi, S.H., S.I.K., M.Si. melalui Kapolsek Diwek Polres Jombang Polda Jatim AKP Dwi Basuki Nugroho, S.H. menambahkan, untuk menghindari terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah Kecamatan Diwek Kab. Jombang, petugas patroli senantiasa memberikan imbauan-imbauan, tambah Kapolsek

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Jelang WWF ke-10 di Bali, Fadil Imran Siapkan Strategi Khusus Pengamanan Akses Masuk Pelabuhan
Polri Pastikan Keamanan Akses Masuk ke Bali Jelang World Water Forum
Tiba di Pulau Dewata, Kabaharkam Polri disambut Langsung oleh Kapolda Bali
Masyarakat Bali Mendukung Sepenuhnya World Water Forum ke-10
Puslitbang Polri Gelar Seminar Hasil Penelitian Strategi Pengembangan SDM Polisi Siber untuk Mewujudkan Polri 4.0
Polri Bagi Tugas dengan TNI Kawal Delegasi World Water Forum
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Antisipasi Tindak Kriminalitas, Polsek Kolam Patroli Rutin Kawasan Pertokoan
Sat Polairud Polres Paser dan Pos AL Lakukan Operasi SAR Penyelamatan Korban Tenggelam 2 Orang.
Kasat Lantas Polres Paser Hadiri Rapat Dewan Smart City Kab. paser.
Personel Polsek Sunggal Sosialisasi Bahaya Narkoba, Tawuran, dan Lalu Lintas di SMKN 9 Medan
Kapolres Kobar Hadiri Peresmian Mako TNI AL Kumai
Patroli Presisi Polsek Sunggal Ciptakan Kondisi Kamtibmas Kondusif, Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox