[language-switcher]
Beranda  Berita

Zoom Penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) Penerimaan Polri Tahun 2024

Kepolisian Resor Kota Sorong Kota – bertempat di Ruangan Sanika Satyawada Polresta Sorong Kota Jalan Jenderal Ahmad Yani, No 1 Kelurahan Remu Selatan Distrik Sorong Manoi Kota Sorong Papua Barat Daya telah berlangsung Kegiatan Zoom Penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) Penerimaan Polri Tahun 2024 di Polresta Sorong Kota Polda Papua Barat. Kamis, (28/03/2024).

Turut hadir Wakapolresta Sorong Kota AKBP Mathias Yosia Krey, S.Pd., Danyon B Pelopor Polda Papua Barat Kompol Jandry Sairlela, S.I.K., Kabag SDM Polresta Sorong Kota Kompol Stefani Ivone Tasane, S.I.K., Wakasat Binmas Polresta Sorong Kota Ipda Welem Maklon Banubun, S.H., PLT. Dis Dikbud Papua Barat Daya George Yarangga, A.Pi., M.M., Kepala Kemenag Kota Sorong Rofiul Amri, Kepala Dinas Pendidikan Kota Sorong Saut M. Sitinjak, S.Pd., M.M., Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah II Sorong Raya Marike P. Malaka, S.Pd., M.M., Plt Kepala Dapduk Kota Sorong Abdul Kadir Yusuf, Perwakilan PLN Kota Sorong Pashot. S.T., Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Kota Sorong Nelise Kambu, Kepala Sekolah SMA Negeri 3 Kota Sorong Natali Lapik, S.Pd., M.Pd., Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Kota Sorong Rode L. Momot, Kepala Sekolah SMP N 6 Kota Sorong S. Kopong Daten, S.Pd., Guru SMK N 3 Kota Sorong Yeremias Dakosta dan Pjs Kepala Sekolah SMK Negeri 1 Kota Sorong Dina Izaae.

Sambutan AKBP Mathias Yosia Krey, S.Pd mengatakan Rekrutmen Polri Tahun 2024 bukan kebetulan tetapi berkah dari tuhan di karenakan di laksanakan di Kota Sorong Provinsi Papua Barat Daya.

“Di bawah pimpinan Kapolda Papua Barat memberikan inovasi pada tahun ini Penerimaan Rekrutmen Tahun 2024 di bagi menjadi 2 Sub Panda di Kabupaten Manokwari dan Kota Sorong” ujar Wakapolresta

“Terimakasih kepada Karo SDM dan para Senior PJU sehingga dapat terselenggaranya Penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU)” tutup Wakapolresta

Sambutan AKBP Dadang Kurniawan Wijayanto, S.I.K (Kabag Dalpers Biro SDM Polda Papua Barat) melalu Zoom mengucapkan puji syukur di berikan kesehatan sehingga kegiatan ini berjalan dengan baik dan Menyampaikan Permohonan maaf di karenakan Karo SDM tidak dapat mengambil Sambutan.

“Persyaratan administrasi ini adalah salah satu sarana pendukung sehingga jika Kepolisian sendiri blm mampu sehingga meminta bantuan dari Dinas-dinas terkait yang Di buat di Kota Sorong agar memberikan kemudahan dalam biaya ongkos kebutuhan dalam melakukan penerimaan” Ujar Kabag Dalpers

“Kegiatan di Kota Sorong akan di laksanakan hanya sampai kegiatan Jasmani sisanya di laksanakan di Manokwari Polda Papua Barat” Tutup Kabag Dalpers

Humas Polresta Sorong Kota

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Korlantas Polri Berduka Tragedi Kecelakaan Tergulingnya Bus Wisata di Subang
Polri Matangkan Kesiapan Pengamanan World Water Forum
Polri Siapkan Jalur yang Dilewati Tamu Negara Saat World Water Forum di Bali Agar Aman dan Lancar
Kesiapan Polri Dalam Pelaksanaan Tugas Pokok Operasi Puri Agung World Water Forum 2024 di Bali
Satgas Damai Cartenz berhasil tangkap Pelaku Pembunuhan Danramil Aradide
Jelang WWF ke-10 di Bali, Fadil Imran Siapkan Strategi Khusus Pengamanan Akses Masuk Pelabuhan
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Sinergitas TNI-POLRI Bhabinkamtibmas Bersama Kodim Purwakarta 0619 Dalam Membangun Desa Gurudug
Dari Medsos ke Tindakan Nyata: Satpolair Cepat Respons Terhadap Laporan Kecelakaan Kapal
Tim Resmob Polres TTU Ungkap Kasus Pencurian Tandon Air/Fiber, Dua Pelaku Diamankan
Ungkap Kasus Curanmor, Polres Sukabumi Kota Tangkap TO Operasi Jaran Lodaya 2024
Belasan Unit Sepeda Motor di Sukabumi Terjaring KRYD Polisi
Kapolresta Kombes Aldinan Manurung Ucapkan Selamat Atas Pelantikan Uskup Agung Kupang
Lihat Semua
WordPress Lightbox