[language-switcher]
Beranda  Berita

Kunjungi Polsek Ranowulu, Kapolres Bitung Pesan Bangun Komunikasi Antar Instansi

MANADO, Humas Polda Sulut – Kapolres Bitung AKBP Albert Zai berharap personel mampu membangun komunikasi antar instansi agar bisa menyelesaikan permasalahan yang terjadi.

Hal itu ia sampaikan saat melaksanakan kunjungan ke Polsek Ranowulu, Rabu (24/4/2024) pagi.

“Harapan dengan kunjungan kerja ini agar melihat secara langsung Forkopicam dapat berkolaborasi untuk menciptakan situasi kamtibmas di wilayah Ranowulu,” katanya.

Personel juga diharapkan harus mampu memetakan potensi konflik yang ada serta mengeliminir permasalahan sehingga pekerjaan lain bisa terselesaikan.

Ia juga mengingatkan tentang disiplin, loyalitas dan tanggung jawab dalam pelaksanaan tugas.

Dalam kunjungan kerjanya, Kapolres juga didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Bitung bersama Wakapolres Kompol Afrizal Nugroho dan para PJU Polres Bitung.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Australian Federal Police Kunjungi Museum Pusjarah Polri
Jaga Keamanan World Water Forum di Bali, Polda NTB Gencarkan Patroli di Kawasan Pelabuhan
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Cegah Begal, Polsek Sepulu Polres Bangkalan Tingkatkan Patroli Jam Rawan Kejahatan Pada Siang Hari
"Polisi Ketok" Anggota Polsek Candipuro Laksanakan Pengaturan Arus Lalin dan Bantu Sebrangkan Anak Sekolah SMP
Kapolres Belitung Timur Membuka Ruang Curhat Bagi para Penambang di Beltim melalui program Jum'at curhat
Polres Banyuasin Bersama Tim Gabungan Tertibkan Gudang Diduga Penimbunan BBM Ilegal
Patroli Unit Pamobvit SatSamapta Polres Batang untuk Meningkatkan Keamanan Wilayah
Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Lihat Semua
WordPress Lightbox