[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolres Lumajang Terima Penghargaan Inspiring Profesional dan Leadership Award 2024

Lumajang-Kapolres Lumajang AKBP Mohammad Zainur Rofik , S.I.K mendapat penghargaan Inspiring Profesional And Leadership Awards 2024″.

Penghargaan dari Asian Choice Awards Trends 2024 tersebut diterima secara langsung oleh Kapolres Lumajang, Jumat (26/4/2024) di Hotel Mercure Grand Mirama, Surabaya,

Penghargaan ini diberikan sebagai pengakuan atas inovasi dan kepemimpinannya yang inspiratif, dan telah membawa perubahan positif di Polres Lumajang.

Menurut Kapolres Lumajang AKBP Mohammad Zainur Rofik bahwa penghargaan ini bukan karena kerja keras seorang Kapolres, melainkan hasil semua personel dan keluarga besar Polres Lumajang.

Ia pun menyampaikan rasa terima kasihnya kepada seluruh anggota dan keluarga besar Polres Lumajang atas dukungan yang diberikan selama kepemimpinannya.

“Kami sudah mengabdi dan apa yang sudah dikerjakan sebagai motivasi dan inspirasi kami bersama rekan-rekan di polres Lumajang,” Ucapnya.

Lanjut beliau, dengan penghargaan Inspiring Profesional dan Leadership Award 2024 ini, pihaknya akan menyampaikan kepada masyarakat kabupaten Lumajang sebagai semangat dan penyemangat.

“Niat kami lagi untuk bisa lebih baik dan lebih baik lagi menjaga dan merawat kamtibmas di wilayah Kabupaten Lumajang,” terangnya.

AKBP Rofik mengugkapkan, dengan capaian ini tidak berpuas diri, namun diharapkan senantiasa terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, sehingga kepercayaan masyarakat terhadap Polri terus semakin membaik.

“Capaian ini justru menjadi penyemangat kami, untuk terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat,” pungkasnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Barsel Turunkan Personel Pengamanan Pemberangkatan Jemaah Haji 2024
Patroli Malam Personil Polsek Medan Barat layani/bantu masyarakat mobile ke jalan raya dan pemukiman Antisipasi 3C, Balap-Liar, Tawuran dan Kejahatan Jalanan di Wilkumnya
Patroli Presisi/Blue Light Piket Fungsi Polsek Medan Barat di Pimpin pawasnya layani masyarakat berikan teguran humanis dan mobile objek rawan antisipasi 3C, Kejahatan Jalanan dan Geng-Motor di Wilayah Hukumnya
Wakapolda Kalbar Pimpin Tactical Wall Game, Susun Strategi Pengamanan Pekan Gawai Dayak Ke-XXXVIII Tahun 2024
Mobil Pick Up Tabrak Sepeda Motor Dari Belakang 1 Orang Tewas.
Bhabinkamtibmas Polsek Batang Tarang Ajak Warga Aktif Jaga Keamanan Lingkungan
Lihat Semua
WordPress Lightbox