[language-switcher]
Beranda  Berita

Progam Polisi Sahabat Anak, Kapolres Rembang & Ketua Bhayangkari Datangi TK Kemala Bhayangkari 48

REMBANG – Puluhan murid TK Yayasan Kemala Bhayangkari 48 Rembang, pagi ini mendapat kunjungan dari Kapolres Rembang AKBP Suryadi, S.I.K.,M.H., para murid TK Kemala Bhayangkari sambut langsung Kedatangan Kapolres Rembang beserta Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Rembang dalam rangka “Polisi Sahabat Anak”, Sabtu (27/04/2024).

Kapolres Rembang AKBP Suryadi, S.I.K.,M.H. Didampingi Ketua PC. Bhayangkari Rembang Ny. Muji Suryadi, dalam sambutannya Kapolres Rembang mengajak para murid untuk memiliki cita-cita dan berusaha untuk meraih cita-cita tersebut.

“ Siapa yang ingin menjadi Polisi?”, tanya Kapolres kepada murid-murid TK dengan semangat.

Dengan wajah polos serta penuh semangat para murid TK Kemala Bhayangkari menjawab dengan suara “saya” sambil mengacungkan jari telunjuk keatas sebagai bukti bahwa seluruh murid TK ingin menjadi seorang Polisi dimasa akan datang.

Setelah menanyai para murid TK Kemala, Kapolres Suryadi juga berpesan agar cita-cita yang saat ini diinginkan dapat tercapai harus disertai dengan kerja keras dan belajar dengan sungguh-sungguh saat sedang dalam proses belajar mengajar disekolah serta patuh terhadap orang tua serta guru yang mengajar disekolah.

“Raihlah cita-cita anak-anakku semua dengan belajar dan usaha yang sungguh-sungguh dan hormati orang yang lebih tua ya..,” pesan Kapolres.

“Polisi Sahabat Anak” guna mengenalkan profesi Polri kepada anak-anak agar para murid TK Kemala Bhayangkari 48 Rembang lebih mencintai dan dekat dengan Polisi dan mengetahui kegiatan sehari-hari Polisi dalam melindungi, mengayomi dan Melayani Masyarakat,” ujar Kapolres.

HUMAS POLRES REMBANG

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Rakernis Logistik Polri 2024, Optimalkan Pengelolaan Produk Dalam Negeri
Rasakan Mudahnya Pengurusan SIM Online, Pegiat Anti Korupsi Apresiasi Polri
Satgassus Pencegahan Polri Lakukan Pengawasan Pupuk Subsidi di Dua Kabupaten
KKB Bunuh Lagi Masyarakat Sipil di Puncak Jaya, Diduga Pelakunya Bumi Walo
Jelang Idul Adha, Tim Satgas Pangan Polri Lakukan Monitoring di Sumsel
Polri Ungkap DPO Kasus Pembunuhan Vina Cirebon Jadi 1
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Tanah Jawa Kawal Sholat Jumat di Masjid Raya Pekan Tanah Jawa, Tegaskan Pentingnya Toleransi dan Kesabaran
Polsek Dramaga Sambang Dengan Warga Masyarakat Desa Sukadamai Menyampaikan Himbauan Kamtibmas.
Sat Samapta Polres Pali Patroli Pasar Tradisional dan SPBU, Pastikan Keamanan dan Ketertiban
Polsek Dramaga Sambang Dengan staf Desa Sukadamai Menyampaikan Himbauan Kamtibmas.
Patroli Dialogis Satuan Samapta Polres Sukabumi: Meningkatkan Kesadaran dan Keamanan Masyarakat
Lakukan Investigasi Lanjut Terkait Adanya Pencurian Rokok di Toko Sembako di wilkum polres bogor
Lihat Semua
WordPress Lightbox