[language-switcher]
Beranda  Berita

Wujudkan Kondusifitas Kamtibmas Wilayah, Anggota Polsek Tingkir Berikan Pengamanan Jalan Sehat HUT Gereja Bethany

Polres Salatiga Polda Jateng – Dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat dan menjaga situasi aman kondusif, Polsek Tingkir Polres Salatiga Polda Jawa Tengah melaksanakan pengamanan kegiatan jalan sehat ( fun walk ) dalam rangka HUT Gereja Bethany Salatiga ke 26, Sabtu ( 29 / 06 / 2024 ).

Kegiatan yang mengambil route Gereja Bethany ( Start dan Finish ), Jl. Jend. Sudirman , Jl. Moewardi, Jl. Gendongan, Jl. Nanggulan, dan Jl. Kalipengging tersebut dihadiri dan diikuti oleh Pendeta Bambang Hengy selaku Pimpinan Gereja Bethany, Pendeta Toni Baskoro, Pengurus dan staff Gereja Bethany serta sekitar 600 orang jemaat.

Anggota Polsek Tingkir Polres Salatiga dipimpin AKP Mulyadi melaksanakan pengamanan kegiatan tersebut guna mengantisipasi terjadinya kerawanan Kamtibmas , serta menjaga ketertiban selama kegiatan berlangsung, mengajak kepada seluruh peserta melalui panitia kegiatan untuk bersama-sama menjaga ketertiban dan kepada panitia penyelenggara dihimbau agar selalu berkoordinasi dengan petugas pengamanan guna kelancaran dan keamanan selama kegiatan berlangsung, jelas anggota.

Apa yang dilakukan personel Polsek Tingkir mendapatkan sambutan positif dari peserta maupun panitia kegiatan, terimakasih atas pengamanannya sehingga seluruh rangkaian kegiatan dapat berjalan aman dan lancar, ucap Pendeta Bambang Hengky setelah usainya kegiatan.

Ditempat terpisah Kapolres Salatiga AKBP Aryuni Novitasari, M.Psi., M.Si., Psi menyampaikan terimakasih kepada seluruh jajaran yang sudah aktif dalam melakukan pengamanan setiap kegiatan masyarakat di Kota Salatiga, ini menunjukkan bahwa Polri selalu hadir di tengah masyarakat memberikan rasa aman dan nyaman serta menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif, lakukan pengamanan dengan humanis dan hindari arogansi, tegas Kapolres Salatiga.

(Humas Polres Salatiga Polda Jateng)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Sebut Pengungkapan Lab 1,2 Ton Ganja di Malang Terbesar Se-Indonesia
Polri Berhasil Bongkar Pabrik Narkoba di Malang Berkedok Kantor EO
2 Kapal Ikan Asing Berbendera Vietnam Ditangkap
Kapolri Kirim Tim Supervisi untuk Penuntasan Kasus Kematian Anak di Padang
Kapolri: Dukungan Semua Pihak Mengobarkan Semangat Pengabdian kepada Masyarakat
Polri Tempatkan Personel Terbaik di KPK, Bersinergi dalam Pemberantasan Korupsi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polri Lakukan Bersih-bersih Usai Pesta Rakyat di Monas
Patroli Siang Polsek Kadipaten di Taman Air Rajawali untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Polsek Kadipaten Gencarkan Patroli Siang di Mini Market
Hadir Di Tengah Masyarakat, Polsek Padangan Pengamanan Giat Pengajian umum Dan Gebyar Sholawat
Silahturahmi bhabinkamtibmas dilaksanakan dengan sambang dan dialogis bersama warga menyampaikan pesan Kamtibmas
Bhabinkamtibmas Desa Ujung Genteng Polsek Ciracap Polres Sukabumi Ajak Warga Tingkatkan Kamtibmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox