[language-switcher]
Beranda  Berita

Satgas Nemangkawi Tangkap DPO Teroris OPM

JAKARTA – Aparat gabungan TNI/Polri Satgas Nemangkawi menangkap seorang anggota kelompok teroris OPM, Gumanggup Enumbi, yang masuk daftar orang dicari bersama dua orang lain berinisial ME dan MT, di TK Pintu Jawa Kabupaten Puncak, Papua.

Komandan Satuan Tugas Humas Satgas Nemangkawi, Komisaris Besar Polisi M Iqbal Aqudusy, mengatakan, berdasarkan informasi Satgas Elang ll bahwa acara bakar batu di Kampung Ninggilome, Distrik Magaibume, Kabupaten Puncak, dalam rangka peresmian gereja akan dihadiri beberapa tokoh kelompok teroris OPM.

Pada saat itu, kata dia, komandan Satgas YR 715/Mtl telah memerintahkan personel TK Pintu Jawa untuk memeriksa semua kendaraan yang melintasi TK Pintu Jawa untuk menutup pergerakan kelompok separatis OPM dari arah Mulya di Kabupaten Puncak Jaya menuju Kampung Ninggilome, Distrik Magaibume, Kabupaten Puncak.

Tiga terduga teroris KKB OPM yang tertangkap sesuai identitas berinisial GE (41, warga Desa Yambi, Kecamatan Yambi), Umanggup Enumbi, Mogi Enumbi, warga Desa Yambi Kecamatan Yambi, serta Male Telenggen (warga Desa Yambi Kecamatan Yambi). Keduanya merupakan rekan GE yang keterlibatan sedang didalami personel gabungan TNI/Polri.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Jelang WWF ke-10, Kabaharkam Polri Pimpin Rakor
Korlantas Polri: Pelat Khusus ZZ Tidak Kekebalan Aturan Ganjil-Genap di Jakarta
Polri Siapkan 10 Satgas Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali
Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Safari Jumat di Masjid, Satlantas Polres Lumajang Beri Himbauan Tertib Berlalu Lintas Kepada Jamaah
Menjelang Sholat Jum'at, Kepolisian Sektor Candipuro Laksanakan Patroli Ke Obyek Vital Kantor BRI Unit Candipuro
Berdialog Bersama Tokoh Pemuda, Ps. Kanit Binmas Polsek Besuki Saat Giat Jum'at Curhat Sampaikan Tentang Hal Ini.
Sat Rekrim Polres Dairi lakukan Pengungkapan kasus tindak pidana Penggelapan
Bahas Kamtibmas, Kapolres Malinau Gelar Jum’at Curhat Bersama Para Tokoh
Lihat Semua
WordPress Lightbox