[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolres Hadiri Pertemuan Panitia Desk PSU Pemilhan Bupati dan Wakil Bupati Nabire

Nabire- Kepala Kepolisian Resor Nabire menghadiri Pertemuan Panitia Desk PSU Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Nabire tahun 2021 di Aula Sekda Kantor Bupati, Kamis (22/07/2021).

Pada kesempatan tersebut Pj. Bupati Nabire dr. A.T. Mote menyampaikan terbentuknya Panitia Desk PSU bertujuan untuk meminimalisir segala sesuatu yang dapat mengganggu jalannya pemilihan suara ulang (PSU).

“Sehingga saya berharap panitia yang telah terbentuk secara terstruktur dapat berjalan baik dan melaksanakan tupoksinya masing – masing tanpa menggau tugas dan tanggung jawab kita ditempat tugas masing – masing,” ucap Pj. dr. A.T. Mote.

Ditempat yang sama Kapolres Nabire AKBP Kariawan Barus S.H., S.I.K., M.H., menyampaikan bahwa personelnya sudah melakukan koordinasi dengan pihak KPU dan rencananya hari minggu sudah mulai dilakukan pergeseran logistik maupun undangan untuk daerah yang terjauh.

“Dengan waktu yang begitu singkat, saya berterimakasih kepada Instansi terkait karena telah membuat Jukrah sehingga kita merasa sama – sama terlibat peran serta dalam pelaksanaan PSU”, pungkas Kapolres.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Manuhing Patroli Malam Hari, Pastikan Wilayah Hukunya Tetap Aman
Pastikan Wilayah Hukunya Tetap Aman, Polsek Tewah Patroli Malam Hari
Untuk Ciptakan Kamtibmas Kondusif, Polsek Sepang Tingkatkan Patroli Malam Hari
Polsek Kurun Tingkatkan Patroli Malam Hari untuk Ciptakan Kamtibmas Kondusif
Personel Polsek Rungan Patroli Malam Hari, Cegah Gangguan Kamtibmas
Polsek Kahayan Hulu Utara, Jaga Keamanan dengan Patroli Malam Hari
Lihat Semua
WordPress Lightbox