[language-switcher]
Beranda  Berita

Mendukung Pemutusan Rantai Covid 19 Jajaran Polsek Kurau Giat Sosialisasi

Kabupaten Tanah Laut inginkan bebas dari covid 19 .Jajaran Polres Tanah Laut melalui Polsek Kurau mendukung peraturan tersebut dan gencar melakukan kegiatan
sosialisasi dan dengan cara membagikan peaflet Peraturan Bupati (Perbup) Tanah Laut Nomor 99 tahun 2020 tentang Protokol Kesehatan dalam rangka percepatan penanganan Covid-19, Minggu (25/07/2021)
Kapolsek Kurau  AKP Darso bersama Bhabinkamtibmas dibantu oleh kanit polsek mensosialisasikan dan membagikan pemflet Perbup Nomor 99 tahun 2020 sesuai dengan perintah langsung dari Kapolres Tanah Laut AKBP Cun cun Kurniadi SIK SH MH dalam melaksanakan Direktif Kapolda Kalsel tentang tentang Protokol Kesehatan dalam rangka percepatan penanganan Covid-19.
Kasi Humas Polres Tanah Laut AKP Hj.Nursamdinah saat dihubungi awak media mengatakan tujuan sosialisasi ini adalah diharapkan masyarakat Tanah Laut  mengetahui adanya Perbup Nomor 99 tahun 2020.
“masyarakat dalam kehidupan sehari hari selalu disiplin mengikuti protokol kesehatan, dengan cara mencuci tangan, memakai makser dan menjaga jarak dalam interaksi sosial setiap harinya, dengan tujuan dapat
Mengurangi jumlah masyarakat yang terpapar Virus Corona atau Covid-19,” pungkasnya.
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Imam Besar Masjid Istiqlal Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Pengamanan Mudik
TNI-Polri Gelar Apel Pasukan Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Apel Gelar Pasukan Ops Puri Agung 2024, TNI-Polri Siap Amankan WWF Ke-10
Pesan Korlantas ke Personel: Jaga Adat Istiadat Bali Selama Gelaran KTT WWF
Survei Indikator : Peran Polantas dan Informasi Publik Beri Kepuasan Mudik
Polri Buru 2 Buron WNA Ukraina Terkait Kasus Narkoba di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Antisipasi Kemacetan Dan Beri Rasa Aman, Polsek Padang Hulu Patroli Dialogis
Salah Paham, SPKT Polres Tebing Tinggi Selesaikan Permasalahan Warga Melalui Mediasi
Polsek Bandar Khalifah Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Masyarakat Desa Juhar
Koordinasi ke Kantor Lurah, Sat Binmas Polres Tebing Tinggi Sampaikan Pesan Kamtibmas
Sihumas Polres Sanggau Raih Penghargaan Keaktifan Blasting Konten Dalam Giat Rakernis Kehumasan
Kegiatan Binteknis Bhabinkamtibmas dan Sosialisasi Pencegahan PMI Illegal dari BP4MI Entikong
Lihat Semua
WordPress Lightbox