[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolsek Senduro bersama Danramil 0821 Senduro salurkan bantuan sosial kepada Warga yang melaksanakan isolasi terpusat wilayah Kecamatan Senduro.

SENDURO – Guna meringankan beban masyarakat yang melaksanakan Isolasi Terpusat karena terpapar Covid-19, Polsek Senduro Polres Lumajang bersama Forkopimka Senduro  membagikan bantuan sosial beras dan obat-obatan, Senin (26/7/2021).

Upaya ini untuk meringankan beban dan memberikan motifasi kepada masyarakat yang melaksanakan Isolasi terpusat karena terpapar Covid-19.

Pendistribusian beras 5 kg dan obat-batan ini disalurkan langsung oleh Kapolsek Senduro bersama danramil 0821 Senduro serta pemerintah Desa Senduro di tempat isolasi terpusat SDN 03 Senduro.

Joko menjelaskan, Pemberian bantuan sosial berupa beras 5 kg dan obat-obatan ini guna membantu warga masyarakat yang melaksanakan Isolasi terpusat karena terpapar Covid-19.

Humas6 7“Kegiatan tersebut saya pimpin langsung dengan didampingi Danramil 02821 Senduro dan Perangkat Desa menyalurkan sembako berupa beras dan obat-obatan kepada Masyarakat melaksanakan Isolasi terpusat karena terpapar Covid-19 sebagai dukungan moril supaya warga bersemangat untuk Sembuh,” terangnya.

“Kami berharap dapat bermanfaat dan meringankan beban warga melaksanakan Isolasi terpusat karena terpapar Covid-19,” tutur Joko.

Dalam menyaluran bantuan tersebut, jajaran Polsek juga menyampaikan himbauan serta mengajak masyarakat yang menerima bantuan untuk selalu menerapkan protokol kesehatan dengan selalu menerapkan 5M.

“Masyarakat di harapkan tetap mematuhi prokes yang sudah di anjurkan oleh pemerintah agar terhindar dari covid 19,” pungkasnya (Polsek Senduro, Regu 2)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Bareskrim Polri Terus Cari Keberadaan Fredy Pratama
Polri Dinilai Sukses Amankan WWF dan Ikut Mempromosikan Produk UMKM
Keuskupan Denpasar Apresiasi Polri Berhasil Amankan World Water Forum
Sapa Pengungsi Banjir Bandang Sumbar, Ketum Bhayangkari Hibur Anak-Anak Pengungsi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

PATROLI FAJAR POLSEK TRUCUK ANTISIPASI 3C
PATROLI FAJAR POLSEK TRUCUK ANTISIPASI 3C
Polsek Banyuglugur Gelar Jumat Curhat dalam rangka antisipasi Harkamtibmas
Polres Blitar Laksanakan Patroli Dialogis , Dengarkan Keluhan Warga
Polsek Ngasem Cangkrukan Bersama Warga Berikan Himbauan Kamtibmas
Polsek Panarukan Laksanakan Jumat Curhat Bersama Warga Desa Duwet
Sosialisasi dan Edukasi Tertib Berlalulintas di SMA Islam Kotamobagu
Lihat Semua
WordPress Lightbox