[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Bukit Batu Sosialisasikan Program Saber Pungli pada Kelurahan Banturung

Polresta Palangka Raya – Polsek Bukit Batu Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng berupaya mensosialisasikan Program Saber Pungli (Sapu Bersih Pungutan Liar) di wilayahnya, Jumat (20/8/2021) siang.

Kegiatan tersebut dilakukan oleh Bripka Heprie bersama rekannya dengan mensosialisasikan Saber Pungli kepada masyarakat di kawasan Kelurahan Banturung, Kecamatan Bukit Batu, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah.

“Marilah kita semua turut berperan dalam memberantas pungli, dengan cara melaporkan apabila mengetahui terjadinya pungli, penyalahgunaan dana yang bersumber APBD maupun APBN, pemberi ataupun penerima sama-sama melanggar hukum,” ujarnya.

Dirinya juga mengungkapkan, dengan adannya sosialisasi tersebut dapat memberantas praktek pungli di setiap instansi baik instansi pemerintah, swasta hingga pelayanan pelayanan masyarakat yang ada di Kota Palangka Raya.

“Kami juga mengimbau agar bersama-sama menjaga situasi Kamtibmas di lingkungan tempat tinggal masing-masing, serta menginformasikan kepada pelayanan Kepolisian terdekat apabila terjadi potensi maupun gangguan Kamtibmas,” pungkas Heprie. (pm)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Polri Sebut Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas Menurun Saat May Day
Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
POM TNI dan Propam Gelar Rakornis, Fokus Upaya Pencegahan
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Jajaran Polres Grobogan Gelar Razia Miras, 54 Botol Diamankan
Kapolres Majene Hadiri Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional di Pendopo Rujab Bupati Majene
Propam Polres Pasangkayu Laksanakan Gaktiblin Di Polsek Jajaran
Personil Polsek Cambai Polres Prabumulih melaksanakan giat apel pagi
Irjen Pol Ahmad Luthfi pererat sinergi dengan GP Ansor Jawa Tengah; hal senada di katakan Ketua PW Ansor Jateng menyatakan setiap saat berkolaborasi dengan Kepolisian
Personil Polsek Medan Barat Strong point/Gatur lalin sore layani masyarakat bantu menangani kemacetan berkendaraan di jalan raya
Lihat Semua
WordPress Lightbox