[language-switcher]
Beranda  Berita

Bhabin Maburai Laksanakan Pengamanan Vaksinasi Masal

IMG 20210914 WA0102

Polsek Murung Pudak- Polres Tabalong-Polda Kalimantan Selatan,Bhabinkamtibmas Aipda Suroso Laksanakan Pengamanan Vaksinasi masal selasa(14/9/21)

Bertempat di Gedung Serbaguna Jl. Jendral A. Yani Rt.02 Desa Maburai Kec. Murung Pudak Kab. Tabalong telah dilaksanakan Vaksinasi Massal Covid-19 Dosis I dan II untuk Warga Masyarakat Desa Maburai Kec. Murung Pudak Kab. Tabalong.

Adapun hasil dari Pelaksanaan Vaksinasi massal Covid-19 Dosis 1 & 2 di Desa Maburai pada hari ini berjumlah 174 orang atau 87 vial

Sebelum dilaksanaan Penyuntikan Vaksin Covid-19, terlebih dahulu dilaksanaan pemeriksaan Screening dan Selanjutnya yang sudah Penyuntikan Vaksin Covid-19 akan mendapat Kartu Vaksinasi Covid-19

Kapolres Tabalong AKBP Riza Muttaqin,S.H,S.IK,M.Med.Kom melalui Kapolsek Murung Pudak Iptu Samsu Suargana,S.AP mengharapkan kiranya dengan sinergitas petugas kamtibmas aman dan kondusif(*)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Asisten Ahmad Dhani ingin Masuk Akpol, Polri: Tidak Dipungut Biaya, Gratis!
Mabes Polri Gelar Upacara Harlah Pancasila
Mabes Polri Gelar Upacara Harlah Pancasila
Kapolri di Hari Pancasila: Pondasi dalam Wewujudkan Indonesia Emas
SIM Indonesia Resmi Diakui di Luar Negeri: Malaysia, Laos hingga Singapura
3.325 Calon Taruna-Taruni Akpol Ikut Seleksi, Masuk Tahap Uji Jasmani
Polri Tangkap Buronan Kelas Kakap Nomor Satu Thailand di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Dialogis
Bripka Ujang Laksanakan Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi
Irjen Pol Ahmad Luthfi dalam acara Trabas;  saya ingin Polisi jadi sahabat Masyarakat
Antisipasi Aksi Kriminal pada Malam Hari , Polres Blitar Gelar Razia terhadap Pengendara di Wilayah Kabupaten Blitar
Antisipasi Gangguan Polsek Ringinrejo Patroli Malam, Berikan Rasa Aman
Patroli Malam Polsek Nyalindung Polres Sukabumi
Lihat Semua
WordPress Lightbox