[language-switcher]
Beranda  Berita

PPKM Level 2: Polres Banjarnegara Terus Kampanye Prokes Sekaligus Bagi Masker Gratis

Humas.polri.go.id, Banjarnegara – Polres Banjarnegara Bersama TNI Kodim 0704/ Banjarnegara dan Satpol PP Kabupaten Banjarnegara bersinergi melakukan upaya mencegah penyebaran covid-19 dengan Operasi Yustisi kampanye protokol kesehatan, pembagian masker gratis kepada Masyarakat di Wilayah Banjarnegara, Selasa (28/9/2021).

“Hari ini kami memberikan himbauan secara humanis dan membagikan masker guna membantu masyarakat dalam pemenuhan kebutuhan masker, pembagian masker dilakukan di Wilayah Banjarnegara,” Kata Kapolres Banjarnegara AKBP Fahmi Arifrianto, SH, SIK, MH, M.Si Kabag Ops AKP Prijo Djatmiko, SH.

Menurut dia, kegiatan ini dilakukan dalam rangka mendukung Pemberlakuan
Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 2 guna menekan laju penyebaran Covid-19, maka untuk itu dia menekanan, penggunaan masker kain wajib setiap tiga jam sekali atau maksimal 4 jam diganti.

“Apabila masker basah atau lembab harus diganti, untuk itu kami himbau agar masyarakat membawa beberapa masker sekaligus. Sesampainya di rumah, masker segera dicuci, ujarnya.

Menurut dia, penggunaan masker efektif kalau diikuti dengan protokol kesehatan, memakai masker, mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, serta membatasi mobilisasi dan interaksi.

“Agar penggunaan masker efektif protokol kesehatan harus selalu diterapkan,” tuturnya.

Ia berharap, kegiatan hari ini dapat memotivasi masyarakat Banjarnegara untuk tetap menjaga kesehatan.

“Semoga dengan selalu menerapakan protokol kesehatan pandemi Covid-19 segera berlalu,” tandasnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
POM TNI dan Propam Gelar Rakornis, Fokus Upaya Pencegahan
Pusdokkes Polri Beri Materi Pelatihan Teknik Wawancara dan Interogasi Penyidik PPA di Polda Jateng
Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Monitoring Kecelakaan di Kalsel
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Ngawi Lakukan Penegakan Disiplin Anggota Terkait Penggunaan Senjata Api
Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif, Kasat Binmas Polres Singkawang Lakukan Kegiatan Silahturahmi Dan Dialogis Bersama Masyarakat
Berikan Rasa Aman Kepada Masyarakat, Polres Singkawang Lakukan Ploting Point Malam
Kanit Binmas Polsek Batangtoru Hadiri Pesta Pernikahan di Desa Batu Godang
Polsek Batang Angkola Hadiri Pelantikan Kepala Seksi Kesejahteraan dan Pelayanan Kantor Desa Benteng Huraba
Bhabinkamtibmas Kecamatan Hulu Sihapas Polsek Padang Bolak Melaksanakan Melayat di Desa Aek Nauli
Lihat Semua
WordPress Lightbox