[language-switcher]
Beranda  Berita

Dalam Rangka Pengawasan Kapolres Pulang Pisau Lakukan Pemeriksaan Senpi

Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng – Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan pemeriksaan senjata api kepada seluruh personil pemegang senjata api (senpi) dalam rangka pengawasan barang inventaris dinas, Rabu (27/2/21) pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K, di dampingi oleh Wakapolres Pulang Pisau, KabagOps dan Kasi Propam Polres Pulang Pisau, melakukan pemeriksaan senjata api laras panjang, senjata api pendek jenis revolfer dan FN, yang berada pada para personil pemegang senpi yang berlangsung di halaman mako Polres Pulang Pisau.

Pada pemeriksaan tersebut meliputi keberadaan Senjata api genggam laras pendek dan panjang, jumlah peluru, baik peluru tajam maupun peluru karet, Surat ijin pemegang senpi apakah masih berlaku, serta persyaratan lain yang di butuhkan/di penuhi dalam melakukan pinjam pakai senjata.

Ini di maksudkan untuk mengecek kembali apakah personil pemegang senpi tersebut masih layak atau tidak untuk memegang senpi, serta mengontrol dan mengetahui keberadaan senpi tersebut baik itu di polres pulang pisau maupun polsek jajaran.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. mengatakan Kegiatan ini dilakukan untuk lebih mudah mengontrol personil pemegang senpi maupun keberadaan senjata api tersebut, agar tidak di salah gunakan, “ungkapnya”

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis
Ditpolairud Polda Bali Siagakan Dua Kapal dan Tiga Helikopter Amankan KTT WWF
Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Satlantas Polres Purbalingga Gelar Pemeriksaan Laik Jalan Bus Angkutan Umum dan Wisata
Tim DVI Polres Sijunjung serahkan jenazah korban banjir asal Tanah Datar kepada keluarga
Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis
Dukung Percepatan Pengungkapan Kasus, Pusdokkes Polri Ambil Sampel DNA Pelaku Tindak Pidana di Polda Gorontalo
IPW: Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat Loloskan Casis Bintara Korban Begal
Begini Kerja Satgas Walrolakir Amankan Kepala Negara hingga Delegasi WWF ke-10 di Bali
Lihat Semua
WordPress Lightbox