[language-switcher]
Beranda  Berita

Jumat Bersih, Kanit Patroli Satpolairud Polres Bone Pimpin Personilnya Laksanakan Kurvei

Humas.polri.go.id – Guna menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat, personil Satpolairud Polres Bone melaksanakan kegiatan kurvei dihalaman kantor Satpolairud Polres Bone dan sekitarnya, Jumat (03/12/2021), pagi.

Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kanit Patroli Satpolairud Polres Bone Ipda Iwan usai pelaksanaan apel pagi.

Terlihat seluruh personil sangat antusias membersihkan bagian depan maupun samping kantor dan ruangan masing-masing.

Kasat Polairud Polres Bone Akp A. Sukri Sulaiman melalui Kanit Patroli Satpolairud Polres Bone Ipda Iwan mengatakan, kegiatan tersebut bertujuan untuk memupuk kesadaran anggota akan pentingnya memelihara kebersihan dilingkungannya khusuanya tempat kerja agar dapat memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat.

“Apalagi saat ini kita masih dalam suasana pandemi Covid-19, sudah menjadi hal yang wajib untuk selalu menjaga kebersihan baik itu kebersihan diri sendiri maupun kebersihan lingkungan agar pelayanan kepada masyarakat dapat lebih maksimal” katanya.

Dengan lingkungan yang bersih akan tercipta rasa nyaman bagi anggota khususnya pada saat melaksanakan tugas. Tutupnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Tingkatkan Layanan Publik, Divhumas Polri Adakan Bimtek dan Pengujian Konsekuensi di Sumsel
Dialog Publik Divhumas Polri: Perkuat Kesatuan Bangsa Dukung Keberlanjutan Pembangunan Nasional
Gelar Ramp Check di 262 Lokasi, Polri Ungkap Ratusan Bus Tak Laik Jalan
Kompolnas Lakukan Pengawasan Kesiapan Pengamanan Pilkada Polda Riau
Gelar Ramp Check di Jawa Barat, Kakorlantas: Kami Ingin Membangun Bus Pariwisata yang Berkeselamatan
Kapolri Gelar Kenaikan Pangkat 17 Pati-Pamen Polri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Cegah Aksi Kriminlaitas, Patroli Polsek Kediri Kota Sambangi Pertokoan Emas
Personel Polsek Mejayan Melaksanakan Pengaturan Pagi di Simpang 4 SMAN 1 Mejayan
Kapolres Kuansing Pimpin Apel Pagi Persiapan Kunjungan Kerja Presiden RI ke Provinsi Riau
Hindari Menimbun BBM, Pesan Patroli Malam Polsek Tingkir Kepada Karyawan SPBU
Personel Polsek Mejayan Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pagi di Simpang 4 Masjid Taman Asti
Polsek Mejayan Gelar Pengaturan Pagi di Simpang 4 Masjid Jami' Mejayan
Lihat Semua
WordPress Lightbox