[language-switcher]
Beranda  Berita

Aipda Putra Laksanakan Kegiatan Pengamanan Vaksinasi Covid-19 Di Kec. Mantangai

Polres Kapuas – Personel Polsek Mantangai, Polres Kapuas, Jajaran Polda Kalteng melaksanakan Kegiatan pengamanan Vaksinasi dosis I & II Jenis coronavac dan pfizer bagi umum di Puskesmas Mantangai Kab. Kapuas Prov. Kalteng. Selasa (7/12/2021) pukul 09.00 WIB.

Kapolsek Mantangai Akp Fry Mayedi S., S.E. melalui Aipda Putra menyampaikan dalam pelaksanaan kegiatan sudah sesuai dengan prokes serta masyarakat yang mengikuti vaksin diwajibkan untuk mengikuti aturan yang diberlakukan seperti Mencuci tangan dengan sabun, Pengukuran Suhu tubuh, Pendaftaran / Verifikasi Data, Wawancara dan Pemeriksaan Fisik, Vaksinasi dan Observasi selama 30 menit untuk melihat apakah terdapat keluhan Pasca Imunisasi, atau tidak ada keluhan Penerima Vaksin dapat meninggalkan ruangan.

“Alhamdulillah pelaksanaan vaksinasi pada hari ini dapat mencapai 250 orang, semoga masyarakat Kec. Mantangai lainnya yang belum melaksanakan vaksin semoga segera mengikuti vaksin dimana vaksin halal aman dan dapat bermanfaat bagi kesehatan,” ujarnya.

Selain itu, Putra menambahkan Kegiatan Vaksinasi Dosis I & II ini, berjalan lancar situasi aman dan kondusif dan selama kegiatan berlangsung dilaksanakan Monitoring Pengamanan oleh Anggota Polsek Mantangai serta instansi terkait untuk antisipasi tindakan-tindakan yang tidak diharapkan. (wen)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kepala Biro PID Divhumas Polri Hadiri Halal Bihalal dan Resepsi Milad Ke-11 Fans Rhoma Irama
Jelang KTT WWF di Bali, Korlantas Polri Survey Pengamanan dan Pengawalan di Beberapa Venue Kunjungan Delegasi
Program Pendidikan Siswa Qur’ani Cetak Polwan Berprestasi Dengan Keagamaan Kuat
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.
Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.
Kapolresta Surakarta Dampingi Kapolda Jateng Hadiri Kajian Ahad Pagi MTA
Polsek Panarukan Laksanakan Minggu Kasih Di Desa Kilensari
Kanit Binmas Polsek Situbondo Kota Laksanakan Minggu Kasih Di Ds.Kalibagor
Kanit Binmas Bripka Ferdyansyah melaksanakan Kegiatan Quick Wins Presisi
Puluhan Personil Polres Pekalongan Diterjunkan Guna Pengamanan Kegiatan PSHT Parluh 16 dan PSHT Parluh 17
Lihat Semua
WordPress Lightbox