[language-switcher]
Beranda  Berita

Sambang DDS, Cara Bhabinkamtibmas Polsek Cipondoh Dekat Dengan Tokoh

Tangerang – Minggu (15/12/2019) Salah satu program unggulan kepolisian dalam bidang pelayanan adalah Door to door system (DDS) satu di antara beberapa program yang merupakan upaya atau metode yang di lakukan oleh institusi Polri termasuk pula personil Polsek Cipondoh, Polres Metro Tangerang Kota. Metode tersebut merupakan bagian dari pembinaan dan penyuluhan kamtibmas kepada warga masyarakat binaan Polri.

Bhabinkamtibmas Polsek Cipondoh Resor Metro Tangerang Kota untuk Kelurahan Petir Aiptu Insan Nurdin Sama melaksanakan kunjungan dan sambang terhadap tokoh agama Ustadz H.arip Samsudin, yang berada di halaman masjid Jami Attaqwa Jln KH Ahmad Dahlan RT 03 RW 10 Kelurahan Petir, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang, pada Minggu (15/12/2019).

Sambang Tokoh Agama tersebut merupakan pelaksanaan kegiatan Cooling System yang merupakan sebuah program Kapolres Metro Tangerang Kota Kombes Pol. Abdul Karim, SIK, MSi, untuk merangkul semua kalangan.

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas melaksanakan sholat berjamaah, setelah selesai bertemu dengan tokoh agama serta menghimbau kepada tokoh agama untuk tidak ikut melakukan demo ke DPR/MPR serta membantu mendinginkan suasana dan menjaga situasi keamanan wilayah yang aman dan kondusif terang Aiptu Insan.

Mengajak untuk bersama menciptakan situasi lingkungan yang nyaman dan kondusif pasca pelantikan presiden dan wakil presiden, serta menangkal serta menolak adanya radikalisme dan terorisme, tidak terprovokasi oleh berita yang belum tentu kebenarannya tambah Aiptu Insan.

Dalam meningkatkan kedekatan serta menjalin tali silaturohmi dengan para tokoh agama, tokoh masyarakat dan tokoh pemuda maka Bhabinkamtibmas, melaksanakan tugas sambang dan bertatap muka dengan tokoh masyarakat dan pemuda di wilayahnya.

Sesuai Atensi Kapolsek Cipondoh Kompol Donni Bagus Wibisono, SE, kepada Anggota Polsek Cipondoh agar menjaga situasi Kamtibmas di wilayah Hukum Polsek Cipondoh.

(poldametrojaya)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Kabaharkam Polri Akan Pimpin Operasi Puri Agung Amankan WWF Ke-10
Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

150 CASIS Pengiriman Polres Bangka Ikuti Tes Kesehatan Tahap Satu
Antisipasi Tindak Kejahatan, Polsek Limbangan Intens Patroli Operasi Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi
Intensifikasi Patroli Malam: Upaya Polres Malang dalam Menjaga Kamtibmas
Personil Bhabinkamtibmas Polsek Medan Baru Aiptu Sartono Karo Karo melakukan Pendampingan PT2L di Jl. Bahagia Gg. Sada Arih
Tingkatkan Kesadaran Masyarakat, Satlantas Polres Ngawi Sosialisasi Pencegahan Kecelakaan Lalu Lintas
Operasi Ketupat Menumbing 2024 di Belitung Timur Sukses Dilaksanakan, Pelanggaran Berarti Tidak Ditemukan
Lihat Semua
WordPress Lightbox