[language-switcher]
Beranda  Berita

Pastikan Ruang Tahanan Aman Piket Spkt Polres Gumas Rutin Cek Dan Kontrol Ruang Tahanan

Humas.polri.go.id – Polres Gunung Mas – Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polres Gunung Mas (Gumas) bersama piket jaga tahanan dan piket fungsi melaksanakan pengecekan rutin ruang tahanan Polres Gumas guna mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan. Selasa (4/2/2020) pukul 20.30 WIB.

Pengecekan ruang tahanan tersebut dipimpin oleh Kanit SPKT 2 Aipda Simon Purba dan dilakukan dengan tujuan selain mengecek jumlah tahanan, mengecek kesehatan tahanan juga mengecek barang-barang yang ada di ruang tahanan.

Kegiatan tersebut dilakukan agar Piket SPKT dan piket penjagaan tahanan selalu siaga dan peka terhadap kondisi ruang tahanan maupun keadaan tahanan. Jangan sampai ada tahanan yang melarikan diri atau pun sakit bahkan meninggal dunia dalam ruang tahanan.

WhatsApp Image 2020 02 04 at 20.25.07

Sementara itu, untuk menjaga kesehatan tahanan agar tetap bugar dan sehat petugas tidak lupa mengarahkan seluruhnya untuk olahraga bersama rutin setaip pagi hari dan sore hari serta menjaga kebersihan ruang tahanan.

“Tingkatkan kewaspadaan dalam pelaksanaan tugas jaga tahanan, cek dan kontrol tahanan setiap jam sesuai dengan SOP. Kita tidak boleh lengah dan  segera kepada pimpinan bila terjadi masalah dengan tahanan, serta tetap jaga kebersihan ruang tahanan,” jelas Kanit SPKT 2 Aipda Simon Purba.(krh38/sam)

 

 

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Jelang Idul Adha, Tim Satgas Pangan Polri Lakukan Monitoring di Sumsel
Polri Ungkap DPO Kasus Pembunuhan Vina Cirebon Jadi 1
SIM C1 Resmi Berlaku di Indonesia, Segini Biaya dan Persyaratan Pembuatannya
Penghapusan 2 DPO di Kasus Vina, Polri: Bukti Belum Cukup
Polri: Perpanjangan Usia Pensiun Menambah Pengabdian dan Memotivasi Bekerja Lebih Baik
Kadivhumas Polri Tegaskan Kepolisian dan Kejaksaan Agung Baik-Baik Saja
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Kertasari lakukan Pemantauan dan Patroli Dialogis ke PT. Lonsum Kertasari
Patroli Polsek Kertasari Polresta Bandung Pantau Lokasi Pasar dan Pertokoan, Sampaikan Himbauan
Sambang ke Warung, Kasat Binmas Polres Tebing Tinggi Tampung Aspirasi Warga
Bentuk Pelayanan, Polsek Rambutan Atur Lalu Lintas Pagi Hari
Jalin silaturahmi dengan warga masyarakat, Bhabinkamtibmas Dewa Tenjolaya berikan himbauan kamtibmas
Personil Polsek Cicalengka Lakukan Patroli Subuh, Antisipasi Gangguan Kamtibmas menjelang pagi
Lihat Semua
WordPress Lightbox