[language-switcher]
Beranda  Berita

Cegah Sebaran Covid, Polsek Mojoroto Tingkatkan Patroli Cipta Kondisi

Polsek Mojoroto, Polresta Kediri melakukan Patroli Cipkon. Kegiatan itu dalam mencegah penyebaran virus Covid 19  di Wilayah Hukum Polsek Mojoroto, pada Senin malam (10/8)

Adapun sasaran patroli antara lain Warkop  Free wifi -Jln Veteran-Jln Mangun Suparjan-Jln Ahmad Dahlan -Kampung Tangguh Kel.Mojoroto-  jln Jaksa Agung Suprapto-  Sekartaji   -Jln Wahid  Hasyim – kampung tangguh bandar lor, Jln Agus Salim   cafe Ferguso- Jln Semeru – warung kopi dangdut Terminal  Tamanan -Jln Dr Saharjo -PondokTangguh Lirboyo.

Persiapan bertempat di Mako Polsek Mojoroto dipimpin Kanit Lantas   AKP Ni Ketut S.SH, dengan  memberikan arahan meningkatkan kewaspadaan dan tetap memperhatikan keselamatan dan keamanan personil.

“Himbauan kepada warga dengan cara humanis. Himbauan untuk tetap jaga jarak ,memakai masker dan cuci tangan Utk mencegah penyebaran virus Covid-19,” ujar Kapolsek Mojoroto, Kompol Sartana.

Sasaran pelaksanaan Kampung Tangguh Semeru (KTS)  Mojoroto  himbauan dan dialogis kepada  warga agar selalu memakai masker dan pola hidup sehat utk mencegah penyebaran virus Covid-19.

Sekartaji melaksanakan  himbauan kepada pedagang PKL Agar selalu memakai masker dan jaga jarak sesuai protokol kesehatan utk mencegah penyebaran virus Covid-19 dan sesuai perjanjian menutup dagangannya pkl 22.00 wib.

KTS Bandar Lor  memberikan himbauan kepada  warga agar selalu memakai masker dan pola hidup sehat sesuai protokol kesehatan utk mencegah penyebaran virus Covid-19.

Cafe Frrgusu Jalan  Agus Salim melaksanakan  himbauan kepada  pembeli maupun pedagang agar selalu memakai masker dan jaga jarak utk mencegah penyebaran virus Covid-19

Warung Kopi Dangdut  Tamanan memberikan himbauan kepada pembeli maupun pedagang agar selalu memakai masker dan jaga jarak utk mencegah penyebaran virus Covid-19.

Pondok Tangguh  Lirboyo memberikan himbauan kepada  santri agar selalu memakai masker walaupun di dalam pondok dan cuci tangan sebelum  dan sesudah kegiatan untuk  mencegah penyebaran virus Covid-19.

03B 5 400x240

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Bareskrim Polri Terus Cari Keberadaan Fredy Pratama
Polri Dinilai Sukses Amankan WWF dan Ikut Mempromosikan Produk UMKM
Keuskupan Denpasar Apresiasi Polri Berhasil Amankan World Water Forum
Sapa Pengungsi Banjir Bandang Sumbar, Ketum Bhayangkari Hibur Anak-Anak Pengungsi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolsek Tanah Jawa Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke Pondok Persulukan Serambi Babusallam
Kapolsek Tanah Jawa Kunjungi Pondok Persulukan Serambi Babusallam, Minta Doa Restu dan Berikan Bantuan Sembako
Polri Ungkap Keberhasilan Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
PHDI Bali Apresiasi Keberhasilan Polri Mengamankan World Water Forum ke-10
Keuskupan Denpasar Apresiasi Polri Berhasil Amankan World Water Forum
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Lihat Semua
WordPress Lightbox