[language-switcher]
Beranda  Berita

Operasi Yustisi satgas Covid, 76 Pelanggar Prokes Jalani Sidang Tipiring

Menindaklanjuti Peraturan Daerah (perda) Provinsi Jatim nomor 2 tahun 2020 berkaitan dengan protokol kesehatan guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19, jajaran kepolisian, TNI dan Satpol PP Kota Kediri hingga saat ini gencar menggelar razia di sejumlah tempat keramaian.

 

Kepada pelanggar langsung ditindak tanpa kompromi. Sebab, sosialisasi mengenai protokol kesehatan sudah cukup lama dilakukan.

 

Kasubag Humas Polresta Kediri AKP Kamsudi  mengatakan, pihaknya sudah menggelar sidang kepada pelanggar Prokes yang masuk kategori tindak pidana ringan (tipiring).

 

“Sidang tipiring kita lakukan Senin (21/9) kemarin diikuti oleh 76 pelanggar protokol kesehatan yang terjaring operasi yustisi. Adapun jenis pelanggaran yaitu social distancing dan penggunaan masker. Sanksi dendanya berbeda-beda antara Rp 40 ribu hingga Rp 60 ribu,” terang Widodo Hariawan kepada memorandum.co.id, Rabu (23/9/2020).

Untuk sanksi denda Rp 60 ribu, kata Widodo, diberikan bagi yang keluar rumah tidak membawa masker. Sedangkan sanksi denda Rp 40 ribu, diberikan bagi mereka yang memakai masker tapi tidak digunakan dan atau penggunaannya tidak sesuai.

 

AKP Kamusi  menambahkan, karena ini tipiring, untuk pembayaran langsung ke kejaksaan selaku eksekutor.“Pengadilan  hanya menyidangkan saja dan penentuan denda. Untuk selebihnya kita serahkan ke kejaksaan selaku eksekutor,”

 

 

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Hibur Anak-Anak di Sungai Jambu, SSDM Polri Berikan Pelayanan Trauma Healing
Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Tekan Aksi Balapan Liar, Polsek Baros Tingkatkan Patroli Malam Hari
Personel Polsek Dagangan Polres Madiun Laksanakan Pengaturan Pagi di Simpang 4 Pasar Pintu Dagangan
Pembangunan Bendungan Lau Simeme Mendapat Dukungan Penuh Dari Kelompok Masyarakat Biru Biru
Tim Macan Kumbang Polsek Tebing Tinggi Berhasil Mengamankan Pelaku Kasus 363
Personel Polsek Geger Polres Madiun Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pagi di Simpang Tiga Perumahan Segaran Permai
Polsek Bontang Utara Lakukan Patroli di Daerah Rawan, Berikan Rasa Aman kepada Masyarakat
Lihat Semua
WordPress Lightbox