[language-switcher]
Beranda  Berita

PELAKU CURAS BERHASIL DIGELANDANG TIM KOMODO SAT RESKRIM POLRES OGAN ILIR

OGAN ILIR – Tim Komodo Sat Reskrim Polres Ogan Ilir berhasil membekuk TO Ops Sikat Musi -2020 dalam perkara tindak pidana pencurian dengan kekerasan sebagaimana dimaksud dalam pasal 365 KUHP.  Pelaku diantaranya AH (28), R (18) sudah tertangkap sebelumnya dengan BB senpira dan (D) masih dalam pengejaran atau DPO.

Kapolres Ogan Ilir AKBP Imam Tarmudi, S.I.K,M.H. melalui Kasat Reskrim AKP Robby Sugara, S.H.,M.H.  menjelaskan  “kejadian bermula ketika korban mengendarai sepeda motor menuju arah Tanjung Raja, kemudian tiba di TKP dan saat melintas di Ds. Mandi Angin tiba-tiba datang 3 (Tiga) orang laki laki yg tidak dikenal mengendarai sp. motor Yamaha Vixion warna Putih berboncengan 3 (Tiga) dan salah seorang pelaku langsung menarik dan berhasil merampas Tas Ransel milik Korban kemudian Pelaku langsung melarikan diri ke arah Tanjung Raja.” Jelasnya

Kemudian korban melaporkan kejadian tersebut ke Polres Ogan Ilir, atas dasar laporan tersebut Tim Komodo Sat Reskrim Polres Ogan Ilir melakukan penyelidikan terhadap pelaku.

“Pada Hari Jum’at Tgl 20 November 2020 di dapatkan Info keberadaan pelaku. TIM KOMODO Sat Reskrim Polres Ogan ilir yang di Pimpin Langsung Kasat Reskrim AKP Robi Sugara,SH  MH di dampingi Kanit Pidum IPDA HARRI PUTRA MAKMUR, S.Tr.K  langsung menuju TKP dan didapati pelaku sedang berada dipersembunyiannya di Ds. Mayapati Kec. Pemulutan Selatan Kab. OI.” ujarnya

Kemudian pelaku dan barang bukti diamankan ke Polres Ogan Ilir untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut. (hms)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Mabes Polri Gelar Upacara Harlah Pancasila
Mabes Polri Gelar Upacara Harlah Pancasila
Kapolri di Hari Pancasila: Pondasi dalam Wewujudkan Indonesia Emas
SIM Indonesia Resmi Diakui di Luar Negeri: Malaysia, Laos hingga Singapura
3.325 Calon Taruna-Taruni Akpol Ikut Seleksi, Masuk Tahap Uji Jasmani
Polri Tangkap Buronan Kelas Kakap Nomor Satu Thailand di Bali
Rakernis Logistik Polri 2024, Optimalkan Pengelolaan Produk Dalam Negeri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

TNI dan Polri Bersinergi Ciptakan Kondusifitas di Wilayah Hukum Polsek Jatiwangi
Polsek Jatiwangi Intensifkan Patroli Wilayah untuk Jaga Keamanan
Bhabinkamtibmas Polsek Jatiwangi Bersinergi dengan Babinsa dan Tokoh Masyarakat Ciptakan Harkamtibmas Menjelang Pilkada
Polres Seram Bagian Barat Gelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024
Kapolres Labusel Hadiri Upacara Hari Lahir Pancasila 2024 Pemkab Labusel
Bhabinkamtibmas Polsek Jatiwangi Bersinergi dengan Perangkat Desa Menjelang Pilkada
Lihat Semua
WordPress Lightbox