[language-switcher]
Beranda  Berita

KAPOLRES SUKABUMI PANTAU SEKALIGUS PENGECEKAN GUDANG LOGISTIK KPUD KAB. SUKABUMI

Kapolres Sukabumi AKBP M Lukman Syarif melakukan sidak ke gudang Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi. Dalam sidaknya ini Lukman memastikan pengemasan logistik pilkada, termasuk surat suara.

“Iya tadi kita melakukan pengecekan ke gudang KPU untuk memantau proses tahap packing logistik pilkada termasuk surat suara,” kata Lukman, Senin (30/11/2020).

Setibanya di gudang KPU Kabupaten Sukabumi, Lukman diterima oleh petugas pengaman logisik antara lain Ipda Bayu Sunarti, Babinsa Karang Tengah Cibadak, anggota KPU dan Bawaslu Kabupaten Sukabumi.
Berdasarkan hasil sidaknya tersebut, Lukman memastikan semua proses berjalan lancar belum mengalami kendala. “Alhamdillah sejauh ini saya lihat sudah berjalan dengan lancar,” terangnya.

Sementara itu, Paur Humas Polres Sukabumi Ipda Aah Saepul Rohman mengatakan, dalam proses pergeseran logistik menuju Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), pihaknya meminta petugas agar mengecek kembali logsitik tersebut dan dihitung jumlahnya. “Serta kondisinya dicek juga, kondisi kendaraan pengangkut termasuk juga sopirnya dalam keadaan baik dan sehat,” timpalnya.

“Tidak hanya itu, beliau (Kapolres Sukabumi) juga berpesan untuk semua yang terlibat untuk selalu menerapkan protokol kesehatan, wajib diterapkan dalam aktivitas di gudang logistik,” pungkasnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Cegah Gangguan, Polres Kediri Pam dan Monitoring Tes Kenaikan Tingkat Perguruan Silat PSHT
Polsek Plemahan Monitoring Bakti Sosial Kesehatan Peringati Hari Jadi Kabupaten Kediri ke-1220
Polres Kediri Amankan Pemuda Pare Diduga Edarkan Sabu dan Pil LL
Upacara Sertijab, Sembilan Jabatan Polres Kediri Dirotasi
Polisi Ringkus Pengedar Sabu di Kediri
Polisi Ringkus Pengedar Sabu di Kediri
Mengantisipasi gangguan kamtibmas, Polsek Cambai Polres Prabumulih melaksanakan giat KRYD dan giat Patroli hunting
Lihat Semua
WordPress Lightbox