[language-switcher]
Beranda  Berita

BPN Kota Batam Lakukan Pengukuran Lahan Mako Ditpolairud Polda Kepri

BATAM – Untuk kepastian Legalitas lahan yang berada di Mako Dit Polairud Polda Kepri, pada hari ini Badan Pertanahan Nasional Kota Batam mendatangi Mako Dit Polairud Polda Kepri yang berada di wilayah Sekupang, Kota Batam, Senin (14/12/20).

Tujuan pengukuran lahan ini sesuai dengan Rekomendasi Penerbitan WTO dari BP Batam dan untuk menerbitkan sertifikat tanah milik negara dalam hal ini Mabes Polri cq Polda Kepri. “Legalitas merupakan hal yang penting dan sangat diperlukan mengingat lahan ini digunakan untuk Markas Kepolisian yang dimana dalam tugasnya memberikan pelayanan kepada masyarakat terutama masyarakat di pesisiran,” ujar Kabid Humas Polda Kepri Kombes Pol Harry Goldenhardt S., S.IK., M.Si.

Sebagai informasi, luas lahan yang dilakukan pengukuran pada hari ini adalah 9.686,06 M2 berdasarkan PL yang dikeluarkan pada tanggal 9/10/2020 disamping untuk Markas Komando dan perkantoran Dit Polairud Polda Kepri.

“Nantinya lahan tersebut dipergunakan juga untu pembangunan Asrama, Mess dan Mushola serta Dermaga sandar kapal yang ada saat ini akan diperbesar dan dilakukan pengerukan untuk sandar kapal Patroli Type A dan B,” jelas Kabid Humas Polda Kepri.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Satgas Damai Cartenz berhasil tangkap Pelaku Pembunuhan Danramil Aradide
Jelang WWF ke-10 di Bali, Fadil Imran Siapkan Strategi Khusus Pengamanan Akses Masuk Pelabuhan
Polri Pastikan Keamanan Akses Masuk ke Bali Jelang World Water Forum
Tiba di Pulau Dewata, Kabaharkam Polri disambut Langsung oleh Kapolda Bali
Masyarakat Bali Mendukung Sepenuhnya World Water Forum ke-10
Puslitbang Polri Gelar Seminar Hasil Penelitian Strategi Pengembangan SDM Polisi Siber untuk Mewujudkan Polri 4.0
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Pagaralam mengerahkan personelnya secara besar-besaran didalam melaksanakan patroli malam dengan menggeledah setiap pengendara yang berlalu lintas
Peduli Lingkungan, Polres Sekadau Tanam Pohon di Pospol Simpang 4 Kayu Lapis
Jaga Kondusifitas Pada Peringatan Kenaikan Isa al Masih, Polsek Sungai Kunjang Laksanakan Pengamanan Gereja
Unit Turjawali Satlantas Polres Prabumulih melaksanakan giat Blue Light Patrol
Anggota Satlantas Polres Prabumulih melaksanakan giat KRYD Anggota Satlantas Polres Prabumulih melaksanakan giat KRYD dalam rangka antisipasi kamsel di carlantas
Bhabinkamtimas Desa Pangkul Patroli dan sambang serta memberikan himbauan kamtibmas Antisipasi 3C
Lihat Semua
WordPress Lightbox