[language-switcher]
Beranda  Berita

Putuskan Mata Rantai Covid-19, Polsek Samarinda Seberang Gencarkan Operasi Yustisi

Putuskan mata rantai penyebarannya, Polsek Samarinda Seberang kembali menggelar operasi yustisi covid-19

Semangat beraktivitas di hari ini Senin (08/02/21) terpancar di wajah-wajah seluruh personil Polsek Samarinda Seberang. Darah yang mengalir dengan lancar pada pembuluh darah karena di pompa oleh jantung yang terus berdetak dengan sempurna.

Karunia Tuhan yang maha sempurna menimbulkan rasa syukur atas ni”mat sehat.

Mewujudkan rasa syukur dan menunjukan bakti pada bumi pertiwi melalui bidang dan kewenangan nya, Polsekta Samarinda Seberang dengan di pimpin oleh Akp Hardi SH selaku Wakapolsek kembali menggelar operasi yustisi covid-19 di Jln Sultan Hasanuddin Samarinda Seberang.

Ditengah rintik-rintik gerimis nan turun di pagi hari menyirami bumi tak jadi penghalang dalam pelaksanaan operasi yustisi covid-19 ini dilakukan oleh jajaran Polsek Samarinda Seberang untuk mendisiplinkan masyarakat agar selalu menerapkan protokol kesehatan sehingga kita semua bisa menjadi pemutus mata rantai penyebaran maupun penularan virus corona yang saat ini mewabah melanda penjuru negeri.

Akibat dari penularan virus corona, banyak dari saudara-saudara kita yang menderita karena terjangkit oleh virus tersebut. Panggilan ibu Pertiwi yang membahana pada relung hati personil Polsek Samarinda Seberang lah yang menjadi motorik penggerak sehingga semangat prajurit Bhayangkara selalu membara.

Operasi yustisi covid-19 yang di gelar kembali menjaring masyarakat yang sengaja enggan menggunakan masker ketika berada di luar rumah.

Kelalaian ini walaupun terlihat sepele namun akibat nya akan sangatlah patal sekali. Selanjutnya terhadap masyarakat yang terjaring dalam operasi tersebut di berikan himbauan tentang pentingnya melaksanakan protokol kesehatan agar terhindar dari penularan virus corona dan mereka semuanya menerima pemberian masker kesehatan dari Kapolsek.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Uskup Agung Jakarta Apresiasi Polri Berhasil Tingkatkan Kepuasan Masyarakat saat Mudik Lebaran
Ada Penyelenggaraan WWF ke-10, Pelaku UMKM di Bali 'Kecipratan' Dampak Positifnya
Korban Pesawat Latih Jatuh di BSD Meninggal, RS Polri: Karena Benturan
Kapolri: Selamat Harkitnas, Eratkan Persaudaraan Menuju Indonesia Emas 2045
Polri Gelar Upacara Hari Kebangkitan Nasional Ke-116
Polri Amankan Opening Ceremony WWF Ke-10 di Bali Hari Ini
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Temui warga Binaan, Binmas Desa Cinunuk Ajak Aktifkan Siskamling
Binmas Desa Cinunuk Kunjungan Dialogis dengan Tukang Ojeg Pangkalan Perkuat Harkamtibmas Wilayah
TNI dan Polri Kawal Pembagian Beras Dari Badan Pangan Nasional Di Bojongmalaka
Bhabinkamtibmas Desa Rancakasumba Polsek Solokanjeruk Polresta Bandung Laksanakan Sambang Kamtibmas
Unit Samapta Polsek Solokan Jeruk Polresta Bandung lakukan pengaturan lalu lintas Di daerah rawan macet di daerah se-kec. Solokanjeruk
Dari Pintu ke Pintu Rumah Warga, TNI Dan Polri Bersinergi Sampaikan Imbauan TPPO
Lihat Semua
WordPress Lightbox