[language-switcher]
Beranda  Berita

382 Personil Gabungan Tingkatkan Penerapan PPKM Mikro Cegah Covid-19

Sebanyak 382 personil gabungan dari TNI, Polri dan Satgas Covid-19 menyebar di sejumlah titik dalam penerapan pemberlakuan kegiatan masyarakat (PPKM) mikro di Kota Medan, Jumat (19/3) malam.

“Kita akan melaksanakan patroli monitoring sekaligus memberikan edukasi serta penindakan kepada para pelanggar protokol kesehatan sesuai per Gubsu no 37 tentang perpanjangan PPKM,” kata Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Hadi Wahyudi, Sabtu (20/3).

“Tujuannya pembatasan bukan pelarangan terkait tempat-tempat usaha yang menyediakan makanan, agar take away pada jam operasional tepatnya Pukul 21.00 WIB dan tempat hiburan pada Pukul 22.00 WIB,” sambung Hadi.

Selama patroli monitoring, Hadi mengungkapkan personil masih menemukan 35 tempat hiburan dan rumah makan yang melanggar prokes serta 74 orang yang tidak memakai masker.”Pengetatan PPKM mikro ini mengedepankan sikap humanis,” ungkapnya.

Hadi menambahkan, sesuai maping dan laporan dari Satgas Covid-19 Kota Medan masih ada beberapa lingkungan kategori zona orange. Di mana 5 sampai 10 rumah yang penghuninya terpapar Covid-19

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Bareskrim Polri Terus Cari Keberadaan Fredy Pratama
Polri Dinilai Sukses Amankan WWF dan Ikut Mempromosikan Produk UMKM
Keuskupan Denpasar Apresiasi Polri Berhasil Amankan World Water Forum
Sapa Pengungsi Banjir Bandang Sumbar, Ketum Bhayangkari Hibur Anak-Anak Pengungsi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Kel. Sidomulyo sambang serta memberikan himbauan kamtibmas antisipasi 3C
Bhabinkamtibmas Kel. Muara Dua menyambangi warga binaan serta sampaikan himbauan kamtibmas
Unit Binkamsa Sat Binmas Polres Prabumulih melaksanakan giat pembinaan kepada Satpam di Kantor PT. Bakers Hughes
Bhabinkamtibmas Karang Jaya melaksanakan himbauan Kamtibmas kepada warga binaannya
Bhabinkamtibmas Gunung Ibul Timur menghimbau dan melaksanakan patroli bhabinkamtibmas
Unit Reskrim Polsek Prabumulih Barat berhasil ungkap kasus tindak pidana pencurian dalam rangka Operasi Sikat Musi 2024
Lihat Semua
WordPress Lightbox