[language-switcher]
Beranda  Berita

Polisi Amankan Pria yang Berniat Bunuh Diri di Mapolres Jakarta Selatan

Jakarta – Sabtu (20/03/2021). Polisi menyelamatkan seorang pria yang berniat melakukan aksi bunuh diri di area Polres Metro Jakarta Selatan. Beruntung, anggota polisi sigap mengamankan pelaku dan pisau yang dibawanya.

“Iya tadi diamankan, identitasnya masih dalam pendalaman lebih lanjut,” ujar Kapolres Metro Jakarta Selatan (Kombes. Pol. Azis Andriansyah).

Menurutnya, pria yang belum disebutkan identitasnya ini diduga menerobos Markas Polrestro Jakarta Selatan. Pihaknya menduga pria yang belum diketahui identitasnya ini mengalami depresi.

“Sudah diamankan juga buktinya sebuah pisau, sejauh ini dia diduga depresi cukup lama. Saat ini sedang ditangani untuk dibawa ke rumah sakit dan komunikasi dengan keluarganya,” tuturnya.

Ia menambahkan, dari keterangan keluargannya pria itu diketahui memiliki depresi yang telah diidapnya sejak lama. Guna memastikannya pria itu memiliki gangguan kejiwaan dirinya bakal diperiksa di rumah sakit.

(PoldaMetroJaya)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Imam Besar Masjid Istiqlal Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Pengamanan Mudik
TNI-Polri Gelar Apel Pasukan Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Apel Gelar Pasukan Ops Puri Agung 2024, TNI-Polri Siap Amankan WWF Ke-10
Pesan Korlantas ke Personel: Jaga Adat Istiadat Bali Selama Gelaran KTT WWF
Survei Indikator : Peran Polantas dan Informasi Publik Beri Kepuasan Mudik
Polri Buru 2 Buron WNA Ukraina Terkait Kasus Narkoba di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Dua Penghargaan Diraih Polres Sekadau dalam Rakernis Kehumasan di Polda Kalbar
Bhabinkamtibmas Polsek Dramaga Sambang Dengan Warga Masyarakat Desa Sukadamai Menyampaikan Himbauan Kamtibmas.
Sinergitas TNI-Polri di Nanga Mahap Berikan Pelatihan Linmas Desa Tembesuk
Bhabinkamtibmas Desa Bojongloa Rancaekek kunjungi warga sekaligus sampaikan pesan kamtibmas secara humanis
Spiritual di Balik Jeruji, Polres Sekadau Bina Rohani dan Mental Para Tahanan
Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Desa Sukamulya Rancaekek binluh kamtibmas kepada warga binaan
Lihat Semua
WordPress Lightbox