[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Semarang Laksanakan KRYD Dengan Sasaran Protokol Kesehatan

Polres Semarang – Kepolisian Resor Semarang melaksanakan kegiatan rutin yang ditingkatkan (kryd) yang bertempat di wilayah kabupaten semarang, sabtu (29/05/2021).

Kepala Bagian Operasi Polres Semarang AKP Sandhi Widyanoe, S.I.K., M.Sc. menerangkan bahwa kegiatan rutin yang ditingkatkan merupakan kegiatan menjamin situasi kamtibmas dan pengendalian covid 19 pasca Operasi Ketupat Candi 2021.

“Kegiatan ini kami laksanakan setiap hari sampai dengan tanggal 31 Mei 2021 guna mencegah peningkatan kasus covid 19” ujar Kabag Ops

Sasaran pada sabtu malam atau malam minggu terdapat 4 titik yang kemungkinan adanya kerumunan dan akan diberikan himbauan, penindakan yang tidak mematuhi prokes dan pengecekan kesehatan atau swab antigen.

“Malam ini telah terlaksana KRYD di Alun alun bung karno Ungaran, Jendral Coffee, Janji Jiwa serta Over O yang didapati masih ada masyarakat yang tidak mematuhi prokes sehingga kami berikan tindakan ringan dan kami cek kesehatan swab antigen secara gratis” ungkapnya

Selanjutnya pihaknya mengimbau kepada masyarakat untuk mematuhi prokes guna mencegah penularan covid 19 serta tidak menimbulkan klaster baru.

Humas Polres Semarang

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kompolnas Optimistis Kasus Vina Cirebon Bakal Diungkap Tuntas 
Divkum Polri Berikan Penyuluhan Hukum KUHP dan HAM di Polda Sulteng
Divisi Humas Polri Gelar Dialog Penguatan Internal di Kaltim, Dukung IKN Menuju Indonesia Emas 2045
Soal Kasus Vina, Anggota DPR Yakin Polisi dapat Tuntaskan: Jangan Terprovokasi!
Mantan Kabareskrim Minta Publik Sabar dan Tak Berasumsi Terkait Kasus Vina
Apresiasi Pelaku Usaha Atas Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Batang Kuis Laksanakan Patroli Malam, Antisipasi Balap Liar Dan Kejahatan 3C di Jalur Bandara KNIA
Polres Kediri Kota Tingkatkan Pengamanan Obyek Vital PLTU Paiton Dukung WWF ke-10 di Bali
TNI-POLRI Laksanakan Pengamanan Bersama untuk kelancaran Percepatan Pembangunan PSN Bendungan Lau Simeme
Irjen Pol Ahmad Luthfi; Pimpin Conference Pers ungkap Jaringan Narkoba Antar Propinsi
Flushing Sungai Brantas, Polisi Kota Kediri Beri Himbauan Pada Warga Pencari Ikan Mabuk
Polresta Deli Serdang Laksanakan Pengamanan Dan Pengawasan Jalur Kendaraan Material Menuju Bendungan Lau Simeme di Kec. Biru Biru
Lihat Semua
WordPress Lightbox