[language-switcher]
Beranda  Berita

Patroli Wilayah Malam Hari, Polsek Kepulauan Seribu Selatan Giatkan Pengawasan ProKes

Jakarta – Kegiatan pengawasan protokol kesehatan terus dilakukan oleh Polsek Kepulauan Seribu Selatan bersama Tiga Pilar dan Tim Satgas COVID-19 setempat di Empat pulau pemukiman yang ada di Kepulauan Seribu Selatan, Senin (29/11) malam.

Kegiatan pengawasan protokol kesehatan bersamaan dengan kegiatan Patroli malam dengan menyasar pada daerah rawan kejahatan dan lokasi yang dijadikan kerumunan warga.

Patroli malam yang diadakan oleh Polsek Kepulauan Seribu Selatan bersama Tiga Pilar dan Tim Satgas COVID-19 ini serentak diadakan di Pulau Tidung, Pulau Pari, Pulau Lancang dan Pulau Untung Jawa.

“Saat patroli kemudian kita temukan adanya warga yang melanggar protokol kesehatan langsung kita tegur dan kita himbau agar menerapkan protokol yang, hal ini kita lakukan sebagai upaya edukasi dan mencegah penyebaran COVID-19,” ujar AKP Wisnu Wardono Kapolsek Kepulauan Seribu Selatan.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kakorlantas Ungkap Surat Tilang ETLE Melalui Pesan WhatsApp Masih Dalam Kajian dan Sosialisasi
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Siber dengan Modus Email
Polri dan Pertamina Teken Kerjasama Pengamanan Objek Vital Nasional
Kabaharkam Apresiasi Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia
Polri Berhasil Tangkap 142 Tersangka dan Minta Blokir 2.862 Situs Judi Online
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Pengecekan dan Penyerahan Lokasi Pembangunan Rumah Dinas Polsek Sambaliung
Kapolsek Muara Badak hadiri Kegiatan Penanaman Mangrove Dalam Rangka Rehabilitasi Daerah Aliran Sungai PT. Indexim Coalindo
Kapolsek Muara Badak Hadiri Apel Pencanangan Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat ( BBGRM ) ke 21 Tingkat Kec. Muara Badak
Masyarakat Aktif Memberikan Informasi, Pelaku Lahgun Narkoba kembali ditangkap Polisi
Kapolsek Muara Badak Hadiri Apel Pencanangan Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat ( BBGRM ) ke 21 Tingkat Kec. Muara Badak
Jalin Sinergitas, Wakapolres Bontang hadiri pembukaan TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) ke 120 TA 2024 Kodim 0908 Bontang
Lihat Semua
WordPress Lightbox