[language-switcher]
Beranda  Berita

Sambang Kediaman Warga, Brigadir Arif T.B Berbagi Masker Gratis

Polda Kalteng – Polres Murung Raya – Bhabinkamtibmas Polsek Sumber Barito Polres Murung Raya (Mura) Polda Kalteng, melaksanakan guna menerapkan protokol kesehatan dengan membagikan masker kepada salah satu warga di Desa Tumbang Masao Kec. Sumber Barito, Kab. Murung Raya, Rabu (26/1/2022) pukul 10.00 WIB.

Selain sosialisasi protokol kesehatan dengan cara memakai masker dan selalu mencuci tangan, Brigadir Arif T.B menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada masyarakat apabila menggelar hajatan dengan mengadakan hiburan seperti organ tunggal agar dapat menjaga keamanan dan ketertiban, serta tetap mematuhi protokol kesehatan.

“Bilamana masyarakat yang melaksanakan Hajatan disertai hiburan hendaknya selalu memastikan aturan Protokol kesehatan, agar mengantisipasi penuralan virus Covid-19 tidak merebak,” katanya.

Sementara ditempat terpisah, Kapolres Mura AKBP I Gede Putu Widyana, S.H., S.I.K., M.H menyampaikan bahwa terkait PPKM kegiatan masyarakat seperti Hajatan baik itu Resepsi Pernikahan maupun Khitanan, dalam pelaksanaannya harus mematuhi protokol Kesehatan guna mencegah mata rantai penyebaran Covid -19.

“Dengan dilaksanakaanya himbauan-himbauan dari Bhabinkamtibmas diharapkan masyarakat mematuhi protokol kesehatan seperti, memakai
masker pada saat keluar rumah rajin cuci tangan dengan sabun, menjaga jarak yang aman sehingga Masyarakat aman dari penyebaran Covid–19,” jelas Kapolres. (van)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Kabaharkam Polri Akan Pimpin Operasi Puri Agung Amankan WWF Ke-10
Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polisi Kerumutan Cegah Aksi C3 di Objek Vital
Polisi Kerumutan Cegah Aksi C3 di Objek Vital
Polisi Bunut Silaturahmi Dengan Warga Binaan
Polisi Bunut Silaturahmi Dengan Warga Binaan
Bhabinkamtibmas Polsek Ukui Sambangi Ketua BPD, Ciptakan Suasana Harkamtibmas Yang Sejuk
Polisi Langgam Gelar Subuh Harmoni dan Sampaikan Pesan Kamtibmas
Jumat Curhat, Polisi Bunut Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Penerimaan Polri 2024
Polisi Gelar Jumat Curhat dan Serap Keluhan Warga Bandar Sei Kijang
Lihat Semua
WordPress Lightbox