[language-switcher]
Beranda  Berita

119 PERSONIL BAJA POLRES FAKFAK DIKERAHKAN UNTUK PERCEPAT VAKSINASI

Polda Papua Barat – Sebanyak 119 Personil Bintara Remaja (BAJA) Polres Fakfak dikerahkan ke Kampung-Kampung hingga RT untuk sosialisasi dan mengajak Warga untuk vaksinasi.

Pengerahan BAJA (Bintara Remaja) ini untuk mendukung program pemerintah melalui percepatan vaksinasi dalam rangka pencegahan penularan Covid-19.Sejak hari rabu (2/2/2022), seluruh Personil Bintara Remaja Polres Fakfak diperintahkan untuk menghimbau dan mengajak Warga Fakfak yang belum divaksinasi agar segera vaksin.Untuk Warga Fakfak yang belum divaksinasi, diarahkan langsung ke Gerai-Gerai Vaksin terdekat yang telah disiapkan.Hari ini Kamis (3/2/2022), Polres Fakfak bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kab. Fakfak kembali membuka 9 Gerai Vaksin yang tersebar di seluruh Kabupaten Fakfak.

Kapolres Fakfak AKBP Ongky Isgunawan, SIK melalui Kabag Sumda Kompol Henderjeta H. Yassu mengatakan “sebanyak 119 Personil BAJA (Bintara Remaja) Polres Fakfak dikerahkan ke Kampung-Kampung hingga RT untuk menghimbau, sekaligus mengajak Warga Fakfak yang belum divaksinasi agar segera vaksin”.Selanjutnya untuk Warga Fakfak yang belum divaksin, langsung diarahkan ke Gerai Vaksin terdekat, diantaranya Gerai Vaksin Pertigaan Pasar Dulanpokpok, Gerai Pasar Ikan Tanjung Wagom, dan Gerai Depan Pujasera (Jelas Kabag Sumda).

Kami juga menghimbau dan mengajak seluruh Warga Fakfak yang belum divaksinasi agar segera vaksin, caranya dengan mendatangi Gerai-Gerai Vaksin terdekat yang telah Kami siapkan (Himbau Kabag Sumda).Harapan Kita, dengan semakin banyaknya Warga Fakfak yang telah divaksin, maka dapat membentuk kekebalan kelompok di Kabupaten Fakfak, sehingga dapat mencegah penularan Virus Covid-19.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Imam Besar Masjid Istiqlal Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Pengamanan Mudik
TNI-Polri Gelar Apel Pasukan Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Apel Gelar Pasukan Ops Puri Agung 2024, TNI-Polri Siap Amankan WWF Ke-10
Pesan Korlantas ke Personel: Jaga Adat Istiadat Bali Selama Gelaran KTT WWF
Survei Indikator : Peran Polantas dan Informasi Publik Beri Kepuasan Mudik
Polri Buru 2 Buron WNA Ukraina Terkait Kasus Narkoba di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Antisipasi Kemacetan Dan Beri Rasa Aman, Polsek Padang Hulu Patroli Dialogis
Salah Paham, SPKT Polres Tebing Tinggi Selesaikan Permasalahan Warga Melalui Mediasi
Polsek Bandar Khalifah Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Masyarakat Desa Juhar
Koordinasi ke Kantor Lurah, Sat Binmas Polres Tebing Tinggi Sampaikan Pesan Kamtibmas
Sihumas Polres Sanggau Raih Penghargaan Keaktifan Blasting Konten Dalam Giat Rakernis Kehumasan
Kegiatan Binteknis Bhabinkamtibmas dan Sosialisasi Pencegahan PMI Illegal dari BP4MI Entikong
Lihat Semua
WordPress Lightbox