[language-switcher]
Beranda  Berita

Persiapan Ops Ketupat, Polres BU Gelar Pemeriksaan Kendaraan Dinas

BENGKULU UTARA – Pimpin langsung kegiatan Penertiban dan Pengecekan Kendaraan Bermotor Inventaris Dinas (randis), Kapolres Bengkulu Utara Polda Bengkulu AKBP Andy Pramudya Wardana, S.IK, MM, pagi hari ini Jumat (01/04) secara tegas mengingatkan agar setiap Anggota yang ditunjuk dapat melakukan perawatan secara bertanggung jawab.

Turut hadir dalam kesempatan ini, Wakapolres Bengkulu Utara Kompol Chusnul Khomar, SH,  S.IK, didampingi sejumlah Pejabat Utama Polres kemudian melakukan pemeriksaan secara langsung kondisi fisik dan kelengkapan surat kendaraan dinas Polres dan Polsek Jajaran.

WhatsApp Image 2022 04 01 at 09.42.16

Kompol Chusnul Khomar, SH, S.IK, memberikan penekanan agar kendaraan dinas yang ada dapat dilakukan perawatan karena akan menjadi alat bantu saat melaksanakan tugas kepolisian ditengah masyarakat.

Pemeriksaan dilaksanakan secara berkala, untuk mengetahui secara langsung kondisi kendaraan dinas yang ada. Apalagi kedepan kita akan melaksanakan berbagai Operasi Kepolisian termasuk Ketupat Nala untuk menjaga situasi kamtibmas yang kondusif selama Ramadhan hingga Lebaran pungkasnya mengakhiri.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23
Karo PID Divhumas Polri Ajak Fans Rhoma Irama Jaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa Jelang Pilkada
Kepala Biro PID Divhumas Polri Hadiri Halal Bihalal dan Resepsi Milad Ke-11 Fans Rhoma Irama
Jelang KTT WWF di Bali, Korlantas Polri Survey Pengamanan dan Pengawalan di Beberapa Venue Kunjungan Delegasi
Program Pendidikan Siswa Qur’ani Cetak Polwan Berprestasi Dengan Keagamaan Kuat
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolresta Tangerang Silaturahmi ke Aliansi Buruh Di Wialayah Hukum Polresta Tangerang
Upaya pendekatkan diri kepada masyarakat, Polsek Kresek kunjungi warga di Desa dalam rangka Program Polisi RW.
Menjalin Tali Silaturahmi dengan para Sesepuh, Polsek Kresek kunjungi Tokoh Masyarakat di Desa
Dalam upaya menjalin sinergitas TNI-Polri dengan masyarakat, Polsek Kresek bersama Koramil 07 Kresek lakukan Sambang DDS di Desa.
Anggota Polsek Kresek aktiv kunjungi Tokoh Agama dalam rangka giat rukun Ulama Umaro
Puluhan Motor Diamankan Polresta Surakarta Dalam Razia Knalpot Tidak Standar di Kota Solo
Lihat Semua
WordPress Lightbox