[language-switcher]
Beranda  Berita

Kegiatan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 2 oleh Polsek Medan Timur

MEDAN – Kegiatan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 2 dalam rangka mengantisipasi  penyebaran Covid -19 di Wilayah Hukum Polsek Medan Timur dilaksanakan di 2 kecamatan yaitu Kecamatan Medan Timur dan Kecamatan Medan Perjuangan, Jumat (01/04).

Apel Kegiatan Penghimbauan dan Penindakan PPKM Level 2 Kec. Medan Perjuangan dan Kec. Medan Timur dalam rangka Pengendalian Penyebaran Virus Corona pukul 21.00 wib.

Pelaksanaan PPKM Level 2, dengan tindakan sosialiasi mengenai PPKM Level 2 selama pandemi Covid-19 serta melakukan pengecekan protokol kesehatan di lingkungan masyarakat.

Berdialog kepada pelaku usaha yang merasa keberatan, kemudian memberikan pemahaman secara humanis sesuai dengan kondisi saat ini terkait PPKM Level 2 Kota Medan dengan mengedepankan Sat Pol PP dan ASN Kecamatan.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Jelang WWF ke-10, Kabaharkam Polri Pimpin Rakor
Korlantas Polri: Pelat Khusus ZZ Tidak Kekebalan Aturan Ganjil-Genap di Jakarta
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Antisipasi Gangguan Kamtibmas Personil Polsek Doloksanggul Melaksanakan Patroli ke Objek Vital
Kapolres Sekadau Gelar Jumat Curhat di Warkop Dara, Berbagai Aspirasi Disampaikan Para Tokoh Masyarakat
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Jum’at Berkah, Satreskrim Polres Bojonegoro Bagikan Paket Beras Kepada Masyarakat
Jumat Curhat, Polres Kobar Eratkan Komunikasi Dengan Masyarakat
Nobar Semifinal AFC Asian Cup U23: Polres Boyolali Kerahkan 100 Personel
Lihat Semua
WordPress Lightbox