[language-switcher]
Beranda  Berita

Pasca Kenaikan Harga Bbm,Personil Polres Nias Selatan Rutin Melaksankan Patroli di SPBU.

WhatsApp Image 2022 09 05 at 23.40.50

Nias Selatan(05/09/2022)

Unit Turjawali Sat Samapta Polres Nias Selatan melaksanakan patroli ke SPBU pasca diumumkannya kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) sebagai upaya menjaga kamtibmas yang kondusif.

Dengan menggunakan kendaraan dinas anggota samapta Unit Turjawali Sat Samapta Polres Nias Selatan melaksanakan patroli  menyisir dan memantau situasi kamtibmas, Kegiatan patroli yang dilakukan oleh Unit Turjawali Sat Samapta Polres Nias Selatan tersebut sebagai upaya dalam melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat serta meningkatkan kehadiran Polri di tengah-tengah masyarakat sebagai bukti keberadaan Polri yang dapat memberikan rasa aman dan nyaman, termasuk dalam pencegahan nyata dan meminimalisir munculnya benih kejahatan yang dapat timbul kapan dan dimana saja tidak. Selain itu patroli juga digelar untuk mengamankan kebijakan Pemerintah Pusat dalam hal ini kenaikan harga BBM.

Kegiatan patroli yang digelar  tersebut di pimpin oleh Ps.Kanit Turjawali Bripka Ricky Suheri untuk berkunjung ke sejumlah SPBU yang ada di wilayah hukum Kabupaten Nias Selatan dengan sasaran sentra pengisian BBM, personil juga menghimbau dan sosialisasikan kepada masyarakat agar tidak panik dengan kenaikan harga BBM yg sudah di tetapkan pemerintah pada hari ini.

Dalam kegiatan patroli tersebut, personil Unit Turjawali Sat Samapta Polres Nias Selatan juga melakukan dialogis, berhati-hati saat bekerja dan menghimbau kepada petugas SPBU agar selalu meningkatkan kewaspadaan dan peka terhadap perkembangan situasi pasca kenaikan harga BBM.

(Humas Polres Nias Selatan)

 

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

3.325 Calon Taruna-Taruni Akpol Ikut Seleksi, Masuk Tahap Uji Jasmani
Polri Tangkap Buronan Kelas Kakap Nomor Satu Thailand di Bali
Rakernis Logistik Polri 2024, Optimalkan Pengelolaan Produk Dalam Negeri
Rasakan Mudahnya Pengurusan SIM Online, Pegiat Anti Korupsi Apresiasi Polri
Satgassus Pencegahan Polri Lakukan Pengawasan Pupuk Subsidi di Dua Kabupaten
KKB Bunuh Lagi Masyarakat Sipil di Puncak Jaya, Diduga Pelakunya Bumi Walo
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bersama Masyarakat, Polsek Permata Intan Serukan Stop Pungli
Bripka Dede Wawan Bhabinkamtibmas Desa Cigentur Sampaikan Pesan Kamtibmas Kepada Warga Binaan
Himbauan dan pesan-pesan kamtibmas oleh AIPTU EDI SUSANTO Bhabinkamtibmas Polsek Kota Bangun
Sinergitas TNI-Polri laksanakan Sambang Warga Binaan Guna Menciptakan Harkamtibmas Yang Kondusif
Guna menciptakan Situasi lingkungan yang aman dan menjaga silaturahmi Bhabinkamtibmas Laksanakan Patroli dan Sambang secara rutin kerumah warga
Giat Bhabinkamtibmas Desa Bukit Raya Sambang Rutin kerumah warga di wilayah Hukum Polsek Samboja Kec. Samboja
Lihat Semua
WordPress Lightbox